Digembleng Ala Militer, Atlet Sulteng Jalani Puslatda PON XXI, Brigjen TNI Dody Triwinarto : Mental Petarung dan Disiplin Bekali Peserta Seleksi Dansat Kewilayahan dan Tempur, Ini Pesan Wakasad Turun Langsung Temui Prajurit, Kasad Gali Aspirasi dan Cek Kesejahteraan Anggotanya Pimpin Sertijab dan Tradisi Korps, Pangdam Cenderawasih Tegaskan Pentingnya Kerjasama dan Konsistensi Mantan Bupati Usman Ermulan Memuji Langkah Budi Setiawan Maju Sebagai Wali Kota Jambi 2024

Home / Warta TNI

Kamis, 11 Agustus 2022 - 11:07 WIB

TNI Buat Lapangan Voli Di Lokasi TMMD Desa Siulak Deras

SRIWIJAYADAILY.CO.ID, Kerinci – Personel Satgas TMMD Ke-114 Kodim 0417/Kerinci dan masyarakat Desa Siulak Deras Kecamatan Gunung Kerinci Kabupaten Kerinci melakukan renovasi lapangan bola voli, guna meningkatkan motivasi berolahraga masyarakat, kamis (11/08/2022)

Dansatgas TMMD 114 Kodim 0417/Kerinci Letkol Ikhsanudin melalui Pasiter Satgas Kapten Inf Damrusmi mengungkapkan, bahwa tujuan dari perbaikan lapangan bola voli tersebut adalah untuk meningkatkan minat masyarakat Desa agar lebih gemar berolahraga.

“Perbaikan sarana lapangan bola voli itu sendiri bermula dari permintaan Kepala Desa Siulak Deras kepada Dansatgas TMMD untuk membantu merehab sarana olahraga bola voli,” tuturnya.

Baca :  Komandan Dodikjur Rindam II/Sriwijaya Buka Kursus Tamtama Pengemudi Angmor

“Sekarang ini kita melaksanakan perbaikan, direncanakan perbaikan akan segera kita selesaikan, sehingga pada penutupan pelaksanaan TMMD ke-114 Kodim 0417 /Kerinci sudah rampung diselesaikan dengan baik,” ujar Damrusmi.

Dalam pelaksanaan perbaikan lapangan voli tersebut sejumlah prajurit satgas dibantu masyarakat dan Kelompok Pemuda desa Sulak Deras.

Baca :  Kasad Dampingi Panglima TNI terima Kontingen Garuda XXIII-Q/Unifil Purna Tugas

Hal ini bukti bahwa TNI dalam pelaksanaan TMMD manunggal dengan semua golongan di tengah-tengah masyarakat, ucapnya.

“Begitu kita mengatakan bahwa hari ini akan dilaksanakan pengecoran lapangan bola voli maka masyarakat di desa tersebut langsung datang untuk membantu perbaikan lapangan tersebut, sehingga dengan cepat prajurit dapat selesai mengerjakan fasilitas masyarakat tersebut,” sebutnya.

Atas bantuan tenaga yang diberikan Satgas TMMD dalam perbaikan sarana bola voli tersebut, Kepala Desa Siulak Deras menyampaikan bahwa dirinya sangat berterima kasih sekali kepada anggota Satgas yang telah membantu perbaikan sarana olahraga bola voli di desanya.

Baca :  Dukung Program Opla Dan Pompanisasi, Babinsa Kodim 0429/Lamtim Cek Lokasi

Sementara itu salah satu pemuda Desa Siulak Deras ,Wandi mengatakan merasa bersyukur dengan adanya TMMD di desanya, karena mereka bukan saja melaksanakan kegiatan fisik yang sudah ditetapkan, namun mereka juga melaksanakan kegiatan fisik tambahan seperti pembangunan lapangan Bola Voli. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Koramil Nimboran Bantu Dapur Umum Untuk Masyarakat Korban Banjir

Warta TNI

Bekali Ilmu Agama Sejak Dini, Personel Satgas Pamtas RI-PNG Ajari Anak-anak Mengaji

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Pengamanan Wapres RI Pada Penutupan Muktamar Ke-34 NU

Warta TNI

Kumpulkan Ribuan Dansat, Kasad Tekankan Hal ini

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Dikukuhkan Jadi Duta Bapak Asuh Anak Stunting Provinsi Jambi

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Silaturahmi Dengan Kepala Pengadilan Tinggi Sumsel

Warta TNI

Peringati HUT Ke-66 GKI Di Tanah Papua, Kodam XVII/Cenderawasih Bersama Pemuda Gereja Laksanakan Penanam Pohon

Warta TNI

Dandim Tanjab Ajak Masyarakat Sambut Ramadhan Dengan Rasa Syukur