Dari Kampung Ivi Hamad, Merauke, TNI AD Dukung Ketahanan Pangan Antisipasi Darurat Pangan Nasional, Korem 081/DSJ Targetkan 1800 Hektar Tanaman Padi dan Jagung Rabinniscab Komlek TNI AD, Kapushubad : Lakukan Inovasi dan Kreatifitas Untuk Majukan Satuan dan Profesionalitas Prajurit Direktur Keuangan TNI AD Pimpin Rabinniscab Keuangan TNI AD Tahun 2024 Peringatan 61 Tahun Integrasi Papua, Satgas Yonif 122/TS Bersama Pemda Rekor Muri Pembentangan Bendera Merah Putih Terpanjang

Home / Warta TNI

Minggu, 30 Oktober 2022 - 18:39 WIB

Lewati Sungai dan Rawa, Satgas Yonif 725/Wrg Dampingi BPS Boven Digoel Lakukan Sensus Penduduk

Lewati Sungai dan Rawa, Satgas Yonif 725/Wrg Dampingi BPS Boven Digoel Laksanakan Sensus Penduduk. Foto : Pendam XVII/Cenderawasih.

Lewati Sungai dan Rawa, Satgas Yonif 725/Wrg Dampingi BPS Boven Digoel Laksanakan Sensus Penduduk. Foto : Pendam XVII/Cenderawasih.

Boven Digoel, sriwijayadaily.co.id – Guna pengumpulan data terhadap penduduk Indonesia di wilayah terpencil, Pos Rawa Bustop Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 725/Woroagi yang berada di bawah naungan Kolakops Korem 174/Atw dampingi Tim Badan Pusat Statistik (BPS). Kab. Boven Digoel melaksanakan pendataan sensus penduduk di Kampung Mutimangge, Distrik Jair, Kab. Boven Digoel, Minggu (30/10/2022).

Baca :  Kasad Pimpin Sertijab 14 Jabatan Strategis, Mayjen TNI Tandyo Budi Revita Kini Jabat Wakasad

Kampung Mutimangge merupakan wilayah binaan Pos Rawa Bustop Satgas Yonif 725/Woroagi yang berjarak ±15 Km dari Pos Rawa Bustop.

Untuk melalui Kampung Mutimangge, anggota Pos Rawa Bustop yang dipimpin Letda Inf Syamsuddin bersama Tim BPS Kab. Boven Digoel harus melewati Sungai dan Rawa dengan menggunakan perahu.

Kampung Mutimangge sendiri merupakan kampung yang berbatasan langsung dengan Papua New Guinea (PNG).

Baca :  Satgas Yonif 125/SMB Bangun Taman Wisata Dan Budi Daya Anggrek Untuk Masyarakat Wonggi

Dalam kesempatan tersebut, Letda Inf Syamsuddin juga melaksanakan komunikasi sosial sekaligus memberikan Bendera Merah Putih, Baju dan makanan khas TNI.

Dilain tempat, Dansatgas Yonif 725/Woroagi Letkol Inf Syafruddin Mutasidasi, S.E., mungatakan apa yang dilakukan anggotanya merupakan salah satu upaya untuk terus memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Baca :  Bangun Kemitraan Masa Depan, Pendam II/Swj Jalan Kaki Kunjungi BRI Palembang

“Disamping mendampingi BPS mengumpulkan dan menyajikan data dasar kependudukan sampai wilayah terpencil, ini juga salah satu upaya jajaran Satgas Yonif 725/Woroagi untuk terus memberikan pelayanan kepada masyarakat binaan,” ujar Syafruddin.

“Harapannya juga dengan diiringinya kegiatan komunikasi sosial yang dilakukan Pos Rawa Bustop dapat mengetahui kesulitan-kesulitan yang dirasakan oleh masyarakat,” tutupnya. **

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Tim Itjenad Lakukan Pengawasan Post Audit di Jajaran Kodam II/Swj

Warta TNI

Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa Resmi Jabat Pangdam XVII/Cenderawasih

Warta TNI

BERITA FOTO : Pangdam II/Swj Mengikuti Apel Komandan Satuan Di Akademi Militer

Warta TNI

Danrem 042/Gapu : Maksimalkan Rumkit dr. Bratanata Untuk Melayani Prajurit Aktif beserta Keluarganya

Warta TNI

TMMD Ke 117 Di Talang Silungko Segera Berakhir, Satgas Mulai Menyiapkan Kelengkapan Upacara Penutupan

Warta TNI

Penuhi Nazar Dandim 1708/BN Berikan Hadiah Umroh Dan Wisata Rohani Gratis Kepada 2 Orang PNS

Warta TNI

Satgas Yonif Raider 200/BN Terus Berbagi Dengan Warga Bolakme

Warta TNI

Hindari Wabah DBD Babinsa Koramil 421-03/Pnh Dan Puskesmas Lakukan Fooging