Kode Berpasangan Lagi di Pilgub Jambi, Inilah Bukti Keakraban Al Haris dan Abdullah Sani 142 Orang Putra Terbaik Bangsa Ikuti Pendidikan Secata Di Rindam II/Swj Navy Fun Run Hardikal Ke-78, Ribuan Runners Jelajahi Kawah Candradimuka TNI AL Bumimoro Dikmata TNI AD 2024, Tempa Ribuan Putra Bangsa Jadi Prajurit Sejati Pangdam II/Swj Ingatkan Para Dansatgas TMMD 120 Agar Anggaran yang di Percayakan ke TNI Harus Dipertanggungjawabkan

Home / Warta TNI

Rabu, 4 Januari 2023 - 15:02 WIB

Mabes TNI Awali Kerja di Tahun 2023, Gelar Doa Bersama

Mabes TNI Awali Kerja di Tahun 2023, Gelar Doa Bersama (Puspen TNI).

Mabes TNI Awali Kerja di Tahun 2023, Gelar Doa Bersama (Puspen TNI).

SRIWIJAYADAILY, Jakarta – Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E.,M.M. beserta para Perwira Tinggi (Pati) Mabes TNI, mengikuti acara Doa Bersama di awal Tahun 2023, dengan membaca Surat Yasin yang dipimpin oleh Kapusbintal TNI Laksma TNI Drs. Ian Heriyawan, bertempat di loby Gedung Utama Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (2/1/2023).

Baca :  Aslog Kasdam II/Swj Cek Swakelola Rumah Prajurit Program Kasad

Di awal acara tersebut, Laksamana TNI Yudo Margono mengatakan bahwa kegiatan Doa Bersama yang dilakukan untuk memohon berkah dan perlindungan Tuhan Yang Maha Kuasa, sebelum melaksanakan tugas satu bulan ke depan atau satu tahun ke depan. “Nantinya setiap awal bulan akan dilaksanakan Doa Bersama, para Perwira sebagai pemegang Komando dan kebijakan agar selalu mendapat lindungan dan Ridho Allah Subhanahu Wata’ala,” ucapnya.

Baca :  Jaga Stabilitas Harga Pangan Jelang Ramadhan, Kodim Bengkulu Selatan Gelar Pasar Murah

Selanjutnya Panglima TNI menyampaikan, Mabes TNI adalah pusatnya mengambil keputusan dan kebijakan, jadi jangan sampai terlambat dan ragu-ragu dalam mengambil keputusan. “Mabes TNI saya harapkan bisa mengambil kebijakan, keputusan dan bisa memberikan komando yang jelas,” tegas Laksamana TNI Yudo Margono.

Baca :  Pererat Sinergi, TNI-Polri Olga Bersama

Panglima TNI berharap agar TNI betul-betul solid di setiap kegiatan yang dilaksanakan secara serentak, termasuk kegiatan teritorial seperti cetak sawah. “Kedepan kegiatan yang bisa dilaksanakan secara masif, termasuk operasi-operasi yang bisa dilaksanakan secara gabungan supaya dilaksanakan secara bersamasama,” ucapnya. (Puspen TNI).

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Semarakkan Hari Kemerdekaan, Satgas TNI 142/KJ Pasang Bendera Merah Putih

Warta TNI

Bati Komsos Koramil 13/Sebapo Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Kecamatan Mestong

Warta TNI

Ini Sosok Jenderal TNI Agus Subiyanto, Mantan Danrindam II/Sriwijaya Jabat Kasad

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Hadiri Upacara Pembukaan Pendidikan dan Pembentukan Bintara Polri

Warta TNI

Kunjungi Mayonif RK 751/VJS, Pangdam XVII/Cenderawasih : Ciptakan Kehidupan Yang Solid Agar Menjadi Satuan Handal

Warta TNI

Danrem 042/Gapu : Jadikan Momentum Hari Pahlawan Untuk Memperkuat Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Warta TNI

Resmi Jadi Kepala Staf TNI AD, Jenderal Maruli Simanjuntak Pastikan TNI AD Netral di Pemilu 2024

Warta TNI

Cegah Demam Berdarah, Babinsa Koramil Jambi Selatan Bantu Fogging di Pemukiman Warga