Antisipasi Darurat Pangan Nasional, Korem 081/DSJ Targetkan 1800 Hektar Tanaman Padi dan Jagung Rabinniscab Komlek TNI AD, Kapushubad : Lakukan Inovasi dan Kreatifitas Untuk Majukan Satuan dan Profesionalitas Prajurit Direktur Keuangan TNI AD Pimpin Rabinniscab Keuangan TNI AD Tahun 2024 Peringatan 61 Tahun Integrasi Papua, Satgas Yonif 122/TS Bersama Pemda Rekor Muri Pembentangan Bendera Merah Putih Terpanjang Budi dan Fadhil Bertemu…

Home / Warta TNI

Rabu, 8 Februari 2023 - 11:42 WIB

Yonif Mekanis 202/Tajimalela Torehkan Prestasi pada Ajang Kejurnas Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7

Yonif Mekanis 202/Tajimalela Torehkan Prestasi pada Ajang Kejurnas Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7/ FOTO : Dok. Dispenad

Yonif Mekanis 202/Tajimalela Torehkan Prestasi pada Ajang Kejurnas Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7/ FOTO : Dok. Dispenad

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Yonif Mekanis 202/Tajimalela menoreh prestasi pada ajang Kejuaraan Nasional Pencak Silat Bekasi Open Challenge 7 yang dilaksanakan dari tanggal 4 sampai dengan 5 Februari 2023 di GOR Sugihardjo STTD Kec. Cibitung, Kab. Bekasi di mana 5 Orang Atlet Pencak Silat Perwakilan Tajimalela berhasil merebut 1 Medali Emas 2 Medali Perak dan 2 Medali Perunggu.

Baca :  Awali Misi, Satgas Garuda Sambut Bulan Suci Ramadhan Penuh Suka Cita

Hal tersebut disampaikan Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif) Mekanis 202/Tajimalela Letnan Kolonel Inf Danang W, S.I.P pada keterangan tertulisnya, Selasa (7/2/2023).

Danyonif Mekanis 202/Tajimalela sangat mengapresiasi atas kerja keras para atlet Batalyon Infanteri Mekanis 202/Tajimalela yang selama ini selalu memberikan yang terbaik untuk satuan.

Baca :  Bukti Kedekatan Rakyat Dengan TNI, Seorang Warga Serahkan Temuan Mortir Ke Satgas Yonarhanud 12/SBP

“Tetap Berbuat yang terbaik dan selalu harumkan nama Satuan Batalyon Infanteri Mekanis 202/Tajimalela,” ujar Danyon.

Baca :  Tiang Listrik Tumbang Dan Mengakibatkan Lalin Macet, Babinsa Paal Merah Langsung Gerak Cepat

Adapun Prajurit Yonif Mekanis 202/Tajimalela yang berhasil merebut medali di antaranya Sertu Igi Rangga Barani (Medali Emas), Sertu Gunawan (Medali Perak), Pratu Trisno (Medali Perak), Pratu Dandi Sesipong (Medali Perunggu), Pratu Risky Medali Perunggu). (Dispenad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kunker ke Brigif 18/Trisula Kostrad, Kasad Janji Perhatikan Perumahan Prajurit

Warta TNI

Berbagi Berkah di Bulan Ramadan, Kodim 0419/Tanjab Bagikan Takjil Pada Masyarakat

Warta TNI

Antisipasi Karhutla, Babinsa Koramil Sengeti Cek Sarana dan Prasarana Karhutla

Warta TNI

Tuntas Tepat Waktu, Program TMMD Ke-113 Di Wilayah Kodam XVII/Cenderawasih Secara Resmi Ditutup

Warta TNI

Koramil Enarotali Tingkatkan Minat Membaca Anak-Anak Di Taman Baca

Warta TNI

Panglima TNI : Junjung Tinggi Kehormatan Dan Kepercayaan Dunia Internasional

Warta TNI

Ketua Persit KCK Daerah II/Sriwijaya Kunjungi Program Dapur Masuk Sekolah Di SD Negeri 93 Tangga Takat Palembang

Warta TNI

Dimana-mana, Kasad Panen Raya Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional