Kode Berpasangan Lagi di Pilgub Jambi, Inilah Bukti Keakraban Al Haris dan Abdullah Sani 142 Orang Putra Terbaik Bangsa Ikuti Pendidikan Secata Di Rindam II/Swj Navy Fun Run Hardikal Ke-78, Ribuan Runners Jelajahi Kawah Candradimuka TNI AL Bumimoro Dikmata TNI AD 2024, Tempa Ribuan Putra Bangsa Jadi Prajurit Sejati Pangdam II/Swj Ingatkan Para Dansatgas TMMD 120 Agar Anggaran yang di Percayakan ke TNI Harus Dipertanggungjawabkan

Home / Warta TNI

Sabtu, 16 Oktober 2021 - 13:14 WIB

Kasad Resmikan Brigade Kavaleri 1/ Limpung Alugoro

Jakarta – Sriwijayadaily.co.id

Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Andika Perkasa meresmikan Brigade Kavaleri 1/ Limpung Alugoro bertempat di Lantai Dasar Gedung E Mabesad, Jakarta Pusat, Kamis (14/10/2021) lalu.

Peresmian satuan diawali dengan penyerahan Dhuaja Brigade Kavaleri I/ Limpung Alugoro dari Kasad kepada Pangdam Jaya Mayjen TNI Mulyo Aji dilanjutkan pernyataan peresmian oleh Kasad dan penandatanganan berita acara.

Baca :  Tumbuhkan Cinta Tanah Air, Dandim 0417/Kerinci Berikan Wawasan Kebangsaan

Brigade Kavaleri (Brigkav) I/Limpung Alugoro merupakan Brigade Kavaleri pertama di Indonesia yang dipimpin oleh Danbrig Kolonel Kav Agus Waluyo (Abituren Akmil 1997) dan berada di bawah komando dan pengendalian (Kodal) Kodam Jaya/Jayakarta. Brigade ini dibangun mulai dari tahun 2018 sampai dengan sekarang di atas tanah seluas 8,2 Hektar di daerah Serpong, Tangerang.

Baca :  Dandim 0416/Bute Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Santri

Dengan adanya Brigade ini diharapkan dapat menjadi kekuatan tambahan bagi Kodam Jaya dalam menjaga keamanan di wilayah ibu kota Negara.

Baca :  Satgas Pamtas Yonarhanud 12/SBP Ajak Anak-Anak Perbatasan Gemar Membaca

Acara peresmian dihadiri oleh Para Asisten Kasad, Danpussenkav dan tamu undangan lainnya.

Sumber : Dispenad

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Ini Penegasan Kasad Pada Acara Tradisi Penerimaan Paja Abit Akmil 2023

Warta TNI

Pastikan Tepat Sasaran, Babinsa Koramil Jambi Selatan Dampingi Penyaluran Sembako Untuk Warga Miskin Ekstrim

Warta TNI

Jaga Fisik Tetap Prima, Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Ikuti Lomba Lari 10K Run EUTM

Warta TNI

Satgas Yonif Raider 200/BN Berikan Bantuan Sembako, Masyarakat Kampung Lain Matuan Ucapkan Terimakasih

Warta TNI

Atasi Kesulitan Warga, Satgas TNI 711/Rks Bantu Bangun Saluran Irigasi

Warta TNI

Yakinkan Netralitas, Panglima TNI Kumpulkan Pangkotama TNI

Warta TNI

Kodim 1702/Jayawijaya Back Up Polres Yalimo Amankan Pergeseran Kotak Suara PSU Kab. Yalimo

Warta TNI

Main Voli Bersama Warga, Cara Anggota Satgas TMMD Jalin Silaturahmi