Dahaga Prestasi Bangsa, Pangdam II/Swj dan Ribuan Warga Nobar Final AFC-U23 Dankodiklatal Sambut Hangat Kehadiran Dirlitbang Pusjiantralitbang Mabes TNI Bersama Masyarakat, Kasad dan Pangdam Cenderawasih Tanam 1.000 Pohon Mangrove Terkait Penggerebekan Narkoba, Dandim 0201/Medan : Penangkapan Bukan Di Asmil TNI AD Berikan Senyum Keceriaan Anak-Anak Lebanon, Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-R / UNIFIL Selenggarakan Education Program

Home / Warta TNI

Kamis, 13 April 2023 - 13:14 WIB

Antisipasi Penyebaran Demam Berdarah, Anggota Koramil 415-05/Sengeti Lakukan Fogging

SRIWIJAYADAILY – Bertempat di kelurahan Sengeti Rt.14 Kec Sakernan, Sertu Siswo Joko Sungkowo laksanakan fogging bersama relawan guna mencegah penyebaran penyakit demam berdarah yang disebabkan oleh gigitan nyamuk Aedes aegypti.

Dalam pelaksanaannya anggota Koramil 415-05/Sengeti Sertu Siswo Joko Sungkono mengatakan ini merupakan tindakan pencegahan sehingga kedepannya diharapkan tidak ada warga khususnya RT 14 Kel Sengeti terjangkit demam berdarah.

Baca :  Kunjungi Yonif 141/AYJP, Ini Pesan Danbrigif 8/GC

Ingat pepatah mencegah lebih baik daripada mengobati dengan kata lain kita bekerja harus menjemput bola bukan menunggu bola, ujarnya.

Sertu Siswo juga menyampaikan dalam kegiatan tersebut ia juga menghimbau dan memberikan sosialisasi dan mengajak kepada Lingkungan Rt 14 agar selalu menjaga kebersihan lingkungan terutama apa bila ada kaleng bekas segera di kubur atau di buang pada tempatnya.

Baca :  Bangun Poskamling, Babinsa Koramil Pasar Ajak Warga Jaga Kamtibmas

“Hari ini tak hanya fogging saja tetapi kita juga menghimbau untuk mengubur atau membuang kaleng, jangan sampai kaleng kaleng tersebut dibiarkan hingga terisi air nanti bisa menjadi berkembangnya jentik nyamuk Demam berdarah.” pesannya

Baca :  Kodim Jambi Dukung Sukseskan Persami SWK Korem 042/Gapu 

Ia juga menambahkan supaya rajin menguras bak air untuk mencegah berkembangnya jentik nyamuk, (MCDIM0415)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pasukan TNI dan Brimob Pukul Mundur KST Papua di Kabupaten Intan Jaya 

Warta TNI

Satgas TMMD Ke-118 Kodim Way Kanan Kebut Terus Pembuatan Badan Jalan Penghubung

Warta TNI

Komandan Brigif 8/GC Pimpin Sertijab Danyonif 144/JY

Warta TNI

Wakil Bupati Bungo Buka TMMD ke-117 Di Desa Talang Selungko

Warta TNI

TMMD Memberi Dampak Positip Bagi Olahraga Voli Di Desa Kembang Seri Baru

Warta TNI

Pererat Sinergi, TNI-Polri Olga Bersama

Warta TNI

Kasdam XVII/Cenderawasih Pimpin Sidang Pantukhir Panda Jayapura Cata PK TNI AD Gel. I TA 2024

Warta TNI

Bersama Warga, Babinsa Koramil 13/Sebapo Goro Perbaikan Jalan Desa