Mantan Bupati Usman Ermulan Memuji Langkah Budi Setiawan Maju Sebagai Wali Kota Jambi 2024 Tanamkan Cinta Tanah Air, Yonarmed 15/Cailendra Berikan Wawasan Kebangsaan Kepada Siswa-siswi SMK Ingatkan Peran Dansat, Kasad : Jangan Jadi Dansat Hanya Fotonya Saja! Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Ajak Murid Sekolah Wujudkan Mimpi Dan Cita-Cita Satgas Yonif 122/TS Percepat Pembangunan Gereja di Daerah Perbatasan Bersama Warga 

Home / Warta TNI

Kamis, 18 Mei 2023 - 08:26 WIB

Pangdam Didampingi Ketua Persit KCK Daerah XVII/Cenderawasih Resmikan Cafetaria 91

SRIWIJAYADAILY ~ Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Daerah XVII/Cenderawasih Ny. Eka Muh. Saleh Mustafa meresmikan Cafetaria Kodam XVII/Cenderawasih yang ditandai dengan pengguntingan pita di Makodam XVII/Cenderawasih, Rabu (17/5/2023).

Demikian disampaikan Kapendam XVII/Cenderawasih Kolonel Kav Herman Taryaman, S.I.P., M.H. dalam keterangannya.

Mengawali sambutan Pangdam XVII/Cenderawasih mengatakan setiap Pangdam yang menjabat pasti memberikan suatu kenang-kenangan.

“Sebenarnya ikatan batin antara pejabat dengan Kodam XVII/Cenderawasih dan dengan mitra-mitra Kodam XVII/Cenderawasih, dari pihak BUMN, dari semuanya yang ada di wilayah Kodam XVII/Cenderawasih merupakan suatu hal yang sangat positif bagi kita dalam rangka melakukan upaya-upaya perbaikan dalam berbagai bidang,” kata Pangdam XVII/Cenderawasih.

Baca :  Terima Kunjungan Panglima Angkatan Bersenjata Australia, Ini Komitmen Panglima TNI

“Kalau fitness itu dalam perbaikan meningkatkan kualitas fisik dan kesehatan juga dan kalau Cafetaria ini untuk perbaikan gizi. Tapi lepas dari upaya yang dicapai, maka bentuk-bentuk seperti ini untuk mencari nilai tambah dari setiap momen-momen di suatu satuan.”

Baca :  Ikuti Apel Gelar Pasukan, Koramil Sengeti Siap Dukung Penuh Polres Muaro Jambi Ciptakan Kondisi Kamseltibcarlantas Di Wilayah

“Cafetaria 91 ini dibangun untuk apabila ada tamu-tamu yang datang, keluarga kita, saudara-saudara maupun teman-teman ke Kodam XVII/Cenderawasih ini mungkin bisa memanfaatkan Cafetaria ini. Dan bisa terjamin tidak antar pembeli dan penjual, tetapi disitu ada nilai-nilai yang bisa kita kembangkan, misalnya nilai keindahan, nilai kerapian, nilai kebersihan,” jelas Mayjen TNI Muh. Saleh Mustafa.

“Mudah-mudahan makanan itu bisa memberikan berkah bagi kita. Supaya ada perubahan-perubahan dari mental kita, sikap kita dalam pola pikiran kita. Bahwa apabila diberi nikmat itu bisa bertambah nikmat-nikmatnya,” tutup Pangdam XVII/Cenderawasih.

Baca :  Tumbuhkan Cinta Tanah Air, Dandim 0417/Kerinci Berikan Wawasan Kebangsaan

Hadir dalam kegiatan tersebut Kasdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI R. Sidharta Wisnu Graha, S.E., Irdam XVII/Cenderawasih Brigjen TNI Mukhlis, S.A.P., M.M., Para Asisten Kasdam XVII/Cenderawasih, Kabalakdam XVII/Cenderawasih, para Prajurit TNI, Ibu-ibu pengurus Persit Kartika Chandra Kirana Daerah XVII/Cenderawasih, dan PNS Kodam XVII/Cenderawasih.

Sumber : Pendam XVII/Cenderawasih.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Inilah Keakraban TNI Dan Warga Deiyai Papua

Warta TNI

LAFKI Jakarta Melaksanakan Survey Akreditasi Di RS dr Bratanata Jambi Demi Menjamin Mutu Dan Keselamatan Pasien

Warta TNI

Gugah Semangat Kebangsaan, Satgas Yonif RK 115/ML Ajak Warga Kampung Tirineri Kibarkan Merah Putih

Warta TNI

Babinsa Koramil 06/Muara Bungo Dampingi Pelaksanaan Vaksinasi PMK pada Ternak

Warta TNI

TNI Siapkan 22.893 Personel Dukung Pelaksanaan Pengamanan Nataru

Warta TNI

Kodam XVII/Cenderawasih Semarakkan Hari Sumpah Pemuda Ke-94 Di Bawah Laut

Warta TNI

Etape Pertama Tall Ship Race Selesai, KRI Bima Suci Tetap Menjadi Peserta Spektakuler

Warta TNI

Wujudkan Ekonomi Wisata, Dandim 0415/Jambi Tabur Benih Ikan Lokal Di Danau Sipin