Upacara Bulanan, Kasipers Kasrem Gapu Bacakan Amanat Kasad Bekali Prajurit Jelang Purna Tugas, Kodim 0420/Sarko Kirim Anggota Ikuti Pelatihan Pembuatan Tempe Danrem Gapu Brigjen TNI Rachmad Ikuti Apel Dansat Tersebar 2024 Di Lampung Shin Tae-yong Panggil 22 Pemain Untuk Laga Lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Program Pipanisasi Kasad, Wujudkan Mimpi Petani di Nganjuk

Home / Warta TNI

Minggu, 28 Mei 2023 - 06:36 WIB

Berbagi Keceriaan Sebelum Belajar, Satgas Yonif Raider 200/BN Ajarkan Senam Maumere

Yalimo, sriwijayadaily.co.id – Dalam rangka membantu proses belajar mengajar di sekolah, prajurit TNI Satgas Yonif Raider 200/BN Pos Elelim mengajarkan senam Maumere kepada siswa siswi SD Inpres Kab. Yalimo sebelum memulai pelajaran kelas di Distrik Elelim, Kab. Yalimo, Papua Pegunungan, Jum’at (26/05/2023).

Kegiatan senam kesegaran jasmani yang diikuti seluruh siswa dan siswi ini bertujuan untuk menambah semangat anak-anak sebelum memulai pelajaran di sekolah. Tampak keceriaan dan semangat dari siswa dan siswi dalam mengikuti setiap gerakan yang dilatihkan.

Baca :  Keluarga Besar Yonif 142/KJ Rayakan Hari Raya Idul Fitri Dan Halal Bihalal

“Dengan senam pagi sebelum belajar, kami berharap agar anak-anak bisa lebih aktif dan semangat dalam belajar,” ucap Letda Inf Destianto dari Pos Elelim.

Baca :  Atasi Kesulitan Warga, Babinsa Kodim 0423/BU Bantu Perbaiki Jembatan Rusak

Sementara itu, Bapak Bondi Wandik, salah satu Guru SD Inpres Kab. Yalimo mengucapkan terima kasih kepada prajurit TNI yang bertugas karena sudah mengenalkan dan melatih senam Maumere pada siswa dan siswi SD Inpres Kab. Yalimo.

Baca :  Semarakkan 'Medical Campaign Day', Satgas Kizi TNI Konga Berikan Layanan Kesehatan Gratis Bagi Penduduk Lokal

“Mewakili guru saya berterima kasih kepada Bapak TNI karena sudah melatih siswa dan siswi kami. Dengan senam yang teratur, siswa menjadi sehat dan bugar secara fisik sehingga mereka akan siap untuk menerima pelajaran yang diberikan oleh guru di dalam kelas,” ujarnya. (Pendam II/Sriwijaya)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Sampaikan Pesan Pangdam, Jika Ada Masalah Lapor Cepat dan Bijak Dalam Mengambil Keputusan

Warta TNI

Panglima TNI : Junjung Tinggi Kehormatan Dan Kepercayaan Dunia Internasional

Warta TNI

Jabatan Aster Kasdam II/Sriwijaya Diserah Terimakan

Warta TNI

Dandim Yawa Berangkatkan Satgas Pra TMMD KE-113 Gunakan Kapal Kayu Ke Kampung Poom

Warta TNI

Jalin Silaturahmi Babinsa Koramil 415-05/Sgt Komsos Dengan Masyarakat

Warta TNI

Wujudkan Ketahanan Pangan di Papua, Satgas Yonif 143/TWEJ Panen Bersama Warga

Warta TNI

Kodim 0415/Jambi Akan Salurkan 6000 BT-Pangan Di Dua Wilayah

Warta TNI

Koramil 415-11/Jambi Timur Ikut Bantu Pengamanan Pelayanan Lebaran 1444 H