172 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia KIZI TNI Kontingen Garuda XX-T Monusco Tiba Di Indonesia Wakasad : Tugas Prajurit Adalah Menciptakan Kedamaian dan Rasa Aman KRI Diponegoro-365 Laksanakan Latihan Bersama Dengan LAF-Air Force Panglima TNI Kunjungi Special Air Service Regiment (SASR) Langkah Budi Setiawan Kian Mantap Menatap Pilwako Jambi 2024

Home / Warta TNI

Kamis, 1 Juni 2023 - 19:17 WIB

Dandim 0415/Jambi Gelar Do’a Bersama Anak Panti Asuhan

Jambi, sriwijayadaily.co.id – Tasyakuran dalam budaya Indonesia adalah sebuah acara yang biasanya digelar oleh seseorang sebagai bentuk syukur atas rezeki atau nikmat yang telah didapat. Umumnya budaya tasyakuran ini banyak dilakukan oleh masyarakat pedesaan yang masih menjunjung adat istiadat. Meski begitu tidak menutup kemungkinan, budaya tasyakuran dilakukan di lingkungan perkotaan, sebab budaya ini juga erat dengan masyarakat muslim.

Ada banyak cara yang dilakukan oleh setiap orang sebagai wujud rasa syukur ketika memperoleh karunia atau berbagai macam rezeki, salah satunya ketika memiliki rumah baru ataupun menempati rumah. Masyarakat Indonesia sendiri secara umum selama ini lekat dengan kebiasaan syukuran ketika hendak menempati rumah yang akan dijadikan sebagai tempat bernaung untuk tinggal.

Baca :  Babinsa Koramil 12/Pasar Kontrol Poskamling Di Wilayah Binaan

Mensyukuri atas nikmatNya sebelum menempati rumah dinas, Dandim 0415/Jambi Letkol Arm Eko Pristiono, SH menggelar tasyakuran dengan mengikutsertakan juga anak-anak panti asuhan Badar Korem 042/Gapu dan panti asuhan Baiturrahman, Rabu (31/05/2023).

Baca :  63 Tahun Pengabdian Kostrad, Panglima TNI dan Kasad Hadirkan Sesepuh Prajurit Cakra

Menurut Dandim, Islam sebagai sebuah agama memberikan tuntunan dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Dari mulai urusan besar hingga hal-hal kecil, termasuk pindah rumah.

Dengan mengundang orang lain untuk berkunjung, berdo’a dan makan bersama justru sangat baik. Dengan berbagai kebahagiaan dengan sesama, justru kita akan mendapatkan pahala, dapat mempererat ikatan persaudaraan baik dengan tetangga sekitar, saudara maupun rekan kerja, tutur Dandim.

Baca :  Lestarikan Pesisir Pantai, Satgas Pam Puter Enggano Laksanakan Pembibitan Pohon Mangrove

Syukuran menempati rumah adalah salah satu tradisi yang dianjurkan dalam agama Islam. Dalam mengadakan kegiatan tersebut, kita harus tetap menjaga keuangan, sopan santun, adab dan merayakan kebahagiaan dengan sahabat, rekan kerja ataupun tetangga sekitar, imbuh Dandim. (Pendim0415)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

TNI AD Tegaskan Video Pernyataan Serda Ucok di Tiktok Adalah Upaya Adu Domba

Warta TNI

Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Hadiri Acara Penutupan Pramuka Penggalang

Warta TNI

Bangun Rumah Prajurit TNI dan PNS, PT Rimba Guna Makmur Kerjasama Dengan Lima Kodam

Warta TNI

Menjelang HUT TNI Ke 78 Kodim 0401/Muba Dan Koramil Jajaran Berbagi Kasih

Warta TNI

Danramil Telanaipura Apresiasi Pemkot Jambi Salurkan Honorarium Bagi Aparat Kewilayahan

Warta TNI

Wow! Ternyata Ini Dilakukan Koramil Mersam Yang Bikin Kaget Pengguna Jalan

Warta TNI

Tunaikan Rukun Islam Kelima, Danrem 042/Gapu dan Isteri Gelar Walimatus Safar

Warta TNI

Keberhasilan Harus Diperjuangkan, Pesan Kasad Saat Launching Buku “Loper Koran Jadi Jenderal”