Yonif 143/TWEJ Gelar Turnamen Bola Voli ‘Danyon Cup’ Se-Provinsi Lampung Jelang Pertandingan Gateball HUT Provinsi, Pendam II/Swj Gelar Laga Persahabatan Lawan Dinas Perkim Sumsel Satuan Intelijen TNI Cermat Memastikan Pelaku Penembak Danramil Aradide Paniai Membaca Pilkada Tanjabtim Kasad : Punya Ide Luar Biasa? Sampaikan Saja!

Home / Warta TNI

Kamis, 24 Agustus 2023 - 11:02 WIB

Dianggap Pemimpin Yang Menjaga Persatuan Bangsa, Kasad Dikukuhkan Sebagai Warga Kehormatan Masyarakat Osing

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Dalam rangkaian kunjungan kerjanya di wilayah Kabupaten Banyuwangi, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman beserta Ny. Rahma Dudung Abdurachman, dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Masyarakat Osing, Banyuwangi, Rabu (23/8/2023).

Pengukuhan tersebut dilakukan langsung Ketua Dewan Kesenian Blambangan (DKB), Hasan Basri, di Aula Hotel Grand Harvest Banyuwangi dalam prosesi menggunakan pakaian adat Blambangan dan penyematan penutup kepala serta selendang khas masyarakat Osing.

Baca :  Tiang Listrik Jalan Roboh, Babinsa Kodim Lambar Gercep Evakuasi

Dalam sambutannya Kasad menyampaikan, pengukuhannya sebagai warga kehormatan Masyarakat Suku Osing merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan tersendiri baginya. Mengingat kearifan lokal, adat dan budaya daerah dengan ciri khasnya masing-masing, merupakan keragaman Bangsa Indonesia yang harus dipertahankan dan dilestarikan untuk diwariskan kepada generasi penerus bangsa.

Baca :  Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

Sejarah masyarakat Osing berawal dari masa Kerajaan Majapahit. Dimana di masa itu terjadi perang saudara yang mengakibatkan Majapahit terpecah menjadi beberapa kerajaan, salah satunya kerajaan Blambangan. Banyak dari rakyat Blambangan menikah dengan rakyat dari kerajaan Bali. Anak cucu mereka inilah yang menjadi cikal bakal masyakarat Osing yang kini mendiami wilayah Banyuwangi.

Baca :  HUT Persit Ke-78, Ratusan Prajurit dan PNS serta Persit Kodam II/Swj Donor Darah

Ketua DKB mengatakan, Jenderal Dudung Abdurachman dikukuhkan sebagai warga kehormatan Masyakarat Osing, karena dianggap mampu menjadi pemimpin yang berhasil menjaga persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia.

Usai acara, Kasad memberikan santunan kepada anak yatim piatu yang berasal dari wilayah setempat. (Dispenad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

SAR Gabungan Hentikan Pencarian Orang Hilang di Hutan Kayu Manis Desa Ambai Kabupaten Kerinci

Warta TNI

Kasad Cek Kesiapan Akhir Pos Komando Kesehatan G20 Bali

Warta TNI

Danrem 042/Gapu : Program TNI AD Manunggal Air Bersih Merupakan Upaya TNI dalam Mendukung Kesejahteraan Masyarakat

Warta TNI

Kodim 0415/Jambi Terima Asnis Gar Bakti TNI dari Pusterad

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Ikuti Rapim Kodam II/Swj TA 2023

Warta TNI

Sambangi Yayasan Kartika, Ini Pesan Danrem 042/Gapu

Warta TNI

Rekatkan Hubungan Dengan Semua Pihak, Kodim Mimika Gelar Komsos Dengan Aparat Pemerintahan

Warta TNI

Kedatangan Danrem 174/ATW Ke Timika Disambut Dandim 1710/Mimika