172 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia KIZI TNI Kontingen Garuda XX-T Monusco Tiba Di Indonesia Wakasad : Tugas Prajurit Adalah Menciptakan Kedamaian dan Rasa Aman KRI Diponegoro-365 Laksanakan Latihan Bersama Dengan LAF-Air Force Panglima TNI Kunjungi Special Air Service Regiment (SASR) Langkah Budi Setiawan Kian Mantap Menatap Pilwako Jambi 2024

Home / Warta TNI

Minggu, 10 September 2023 - 17:56 WIB

Satgas Yonif Raider 200/BN Hadiri Perayaan Masuknya Injil Di Distrik Apalapsili

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Wadan Satgas beserta Pos Apalapsili Satgas Yonif Raider 200/BN menghadiri perayaan HUT ke-58 masuknya Injil ke wilayah Distrik Apalapsili bertempat di Gereja Kristen Injili Di Tanah Papua Klasis Yalimo Jemaat Smirna Kampung Kundikele Distrik Apalapsili, Kab. Yalimo, Papua Pegunungan, Minggu (10/09/2023)

Ibadah dan perayaan yang rutin dilaksanakan setahun sekali ini dihadiri Bupati Yalimo dan Forkopimda Kab. Yalimo serta melibatkan semua pihak, baik aparat pemerintahan tingkat distrik, Polres Yalimo, personel Satgas Yonif Raider 200/BN dan masyarakat Distrik Apalapsili.

Baca :  Pimpin Sertijab Kasrem, Danrem172/PWY : Mutasi Jabatan di Lingkungan Militer adalah Hal yang Biasa

Dalam pelaksanaan ibadah tersebut, Bapak Pendeta Demetrius Walianggen selaku pendeta yang memimpin ibadah mengisahkan sejarah perjalanan pendeta yang membawa Injil masuk tanah Papua dan selanjutnya masuk wilayah Distrik Apalapsili.

Baca :  Persit Peduli, Kreatif Dan Sederhana

“Sekarang kita berkumpul dalam rangka merayakan HUT ke-58 masuknya Injil ke wilayah kita Apalapsili ini. Masuknya Injil bertujuan menebarkan kebajikan bagi seluruh umat sehingga kita dapat berbagi kasih seperti sekarang ini,” ujarnya.

Wadan Satgas Yonif Raider 200/BN merasa senang bisa hadir merayakan HUT ke-58 masuknya Injil ke Distrik Apalpsili bersama masyarakat.

“Saya merasa senang bisa menghadiri perayaan HUT ini bersama masyarakat Apalapsili. Antusias masyarakat sangat besar, keakraban dan saling mengasihi sangat terlihat jelas pada saat pelaksanaan acara tersebut,” kata Wadan Satgas.

Baca :  Siswa Dikjur Baif Rindam II/Swj Laksanakan Ketangkasan Speed Mars

Setelah pelaksanaan kegiatan ibadah, kegiatan dilanjutkan dengan peletakan batu pertama pembangunan gereja GKI Jemaat Smirna Kundikele serta pemotongan pita rumah Pastori yang dilakukan oleh Bapak Bupati Yalimo.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

TNI Polri Pastikan Pemilu Aman, Kondusif Dan Sukses

Warta TNI

Pasiter Kodim Jambi Beri Materi Navigasi Darat

Warta TNI

Kasad Dukung Peningkatan Kerja Sama Militer dan Modernisasi Alutsista TNI AD Dengan AD Australia

Warta TNI

Sebagai Wujud Apresiasi, Danramil 11/Jambi Timur Ikut Lepas Arak-Arakan Piala Adipura

Warta TNI

Kunjungi Kantor Pemkot Magelang, Panglima TNI Sebut Gedung Tersebut Akan Jadi Mako Danjen Akademi

Warta TNI

Pos Eragayam Ajarkan Baca Tulis Anak-anak Distrik

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Hadiri Safari Ramadhan Kodim 1710/Mimika Dan Bagikan Santunan Anak Yatim

Warta TNI

Kasad Menutup Pendidikan Seskoad Angkatan LXI