Berkontribusi Besar Turunkan Angka Stunting, 31 Babinsa Terima Penghargaan BKKBN Panglima TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 75 Perwira Tinggi TNI Semangat Letkol Nugraha Membangun Bumi Serasan Sekundang Sampai Ke Pelosok Desa Aster Kasad Tinjau TMMD Ke-120 di Kabupaten Muara Enim Bentuk Siswa Jadi Hiu – Hiu Muda Petarung, Dikmata TNI AL Angkatan 44/1 Laksanakan Lattek Berganda

Home / Warta TNI

Selasa, 19 September 2023 - 16:29 WIB

Babinsa Ingatkan Lansia Betapa Pentingnya Posbindu Dalam Menjaga Kesehatan

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Babinsa Koramil 415-10/ Jambi Selatan Kodim 0415/Jambi Sertu Ilham melaksanakan monitoring dan pengawasan kegiatan pelaksanaan Posbindu di Jl. Kemang 2 Rt 05 Kel. Cempaka putih Kec. Jelutung Kota Jambi.

Pos Binaan Terpadu Penyakit Tidak Menular (POSBINDU-PTM) adalah kegiatan monitoring dan deteksi dini faktor resiko PTM terintegrasi (Penyakit jantung, diabetes, penyakit paru, asma,dan kanker) serta gangguan akibat kecelakaan dan tindakan kekerasan dalam rumah tangga yang dikelola oleh masyarakat melalui pembinaan.

Baca :  Tiang Listrik Jalan Roboh, Babinsa Kodim Lambar Gercep Evakuasi

Adapun Manfaat dari Posbindu adalah pengetahuan lansia menjadi meningkat, yang menjadi dasar pembentukan sikap dan dapat mendorong minat atau motivasi mereka untuk selalu mengikuti kegiatan posyandu lansia sehingga lebih percaya diri dihari tuanya.

Baca :  5 Kandidat Ramaikan Bursa Pilwako Jambi 2024, Budi Setiawan Orang Pertama Ambil Formulir di Demokrat

Dalam kegiatan tersebut Babinsa ikut menjelaskan bertapa pentingnya posbindu dalam menjaga kesehatan warga binaan, kegiatan posbindu di mulai dari pengecekan tinggi badan, berat badan, tensi darah dan cek gula darah agar kita bisa Deteksi Dini dan Cegah dini untuk mengetahui kondisi kesehatan kita masing-masing.

Baca :  Bukti Kedekatan Rakyat Dengan TNI, Seorang Warga Serahkan Temuan Mortir Ke Satgas Yonarhanud 12/SBP

“Saya berharap kepada masyarakat untuk berprilaku hidup sehat dengan menjaga kesehatan pada kehidupan sehari-hari, dan berhubung cuaca saat ini musim kemarau dan kualitas Udara di kota Jambi kurang baik, sebaik nya warga masyarakat mengurangi aktivitas di luar ruangan dan menggunakan masker apabila di luar rumah,” Jelas Babinsa.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Dihari Jadi Kodim Mimika, Gelar Acara Natal Dan Syukuran

Warta TNI

Kolaborasi Band Ajendam ll/Swj dengan Band Polda Sumsel Ramaikan Acara Syukuran HUT Ke-77 Bhayangkara

Warta TNI

Beri Motivasi Kepada Masyarakat Binaan, Babinsa Kodim 0409/RL Bantu Panen Padi

Warta TNI

Tiba di Makorem 042 Gapu, Kolonel Inf Rachmad Ikuti Prosesi Tradisi Satuan

Warta TNI

Ini Cara Satgas Yonif Raider 200 Perkenalkan Diri di Daerah Penugasan

Warta TNI

Cerdaskan Generasi Muda, Satgas Yonif R 200/BN Ajari Anak-Anak Papua

Warta TNI

Kasrem 042/Gapu Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat Perwira, Dandim Jambi Raih Pangkat Kolonel

Warta TNI

Panglima TNI Terima Paparan Kesiapan Penandatangan Kontrak Kerja Bersama