TOB Berberati Kembali Mendapat Apresiasi Dari Tim COE Sinyal PAN Bersama Gerindra di Pilgub Jambi 2024, Zulhas Titip Al Haris ke Prabowo 172 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia KIZI TNI Kontingen Garuda XX-T Monusco Tiba Di Indonesia Wakasad : Tugas Prajurit Adalah Menciptakan Kedamaian dan Rasa Aman KRI Diponegoro-365 Laksanakan Latihan Bersama Dengan LAF-Air Force

Home / Warta TNI

Sabtu, 10 Februari 2024 - 20:16 WIB

Jelang Siaga Pam Pemilu 2024, Ini Yang Dilakukan Yonif 147/KGJ

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Dalam rangka persiapan menghadapi Pemilu 2024, Yonif 147/KGJ melaksanakan pengecekan protap personel yang terlibat siaga dan pengamanan Pemilu 2024.

Hal tersebut diungkapkan Danyonif 147/KGJ Mayor Inf Yokki Firmansyah dalam Rilisnya. Bangka. Babel, Jumat (09/02/2024)

Baca :  Kasad : TNI AD Konsisten Lestarikan Lingkungan

Diungkapkan Danyon, Selain membekali prajurit tentang Netralitas TNI dalam Pemilu dan melatih teknik Penanggulangan Huru Hara, Yonif 147/KGJ juga mempersiapkan kelengkapan alat perlengkapan prajurit.

Baca :  Humanis, Kowad Kodam II/Swj Screening Peserta Muktamar IMM

“Hal ini dilaksanakan untuk memastikan kesiapan para personel pada saat melaksanakan pengamanan, yakni kelengkapan protap perorangan dan perlengkapan prajurit” jelas Mayor Yokki

Baca :  Yonif 143/TWEJ Bersama Warga Sigap Bersihkan Sampah Pasca Banjir

Prajurit Batalyon Infanteri 147/Ksatria Garuda Jaya akan selalu siap sedia dalam mengawal serta mengamankan pelaksanaan Pemilu Tahun 2024, agar tercipta suasana yang aman dan damai” Ucap Danyon mengakhiri.**

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kodim 0419/Tanjab Gelar Berbagai Kegiatan Pada Penutupan TMMD 118

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Dan Bupati Borong Dagangan Mama Papua di Kenyam

Warta TNI

Danrem 044/Gapo Dampingi Kasad Tinjau Pembangunan Rumah Dinas Kodim Palembang

Warta TNI

Balakdam II/Sriwijaya Terima Kunjungan Pangdam II/Swj

Warta TNI

Babinsa Ajak Masyarakat untuk Maju Hidup Hemat

Warta TNI

Berbagi Kebahagiaan Di Panti Asuhan Sayap Kasih, Pangdam XVII/Cenderawasih : Raihlah Cita-Cita Setinggi Langit Dan Jangan Lupa Tuhan

Warta TNI

Pendidikan Pertama Bintara PK TNI AD TA. 2022 (ov) Resmi Ditutup Kasdam II/Swj

Warta TNI

Kapuspen TNI Kunjungi RRI Pusat Menjalin Silaturahmi dan Kerja Sama Pemberitaan