Pangdam Cenderawasih : Kodam Selalu Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat Syukuran HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana, Pangdam Cenderawasih : Tujuan Mulia Jadikan Semangat TMMD Bentuk Pengabdian TNI Untuk Negeri Aksi Heroik Sertu Irsa Farsi Selamatkan Warga Hanyut Di Sungai Lekukan Desa Sidomulyo Darma Bakti TMMD Kodim Kerinci Wujudkan Percepatan Pembangunan Di Wilayah

Home / Warta TNI

Minggu, 14 November 2021 - 09:38 WIB

Sambangi Warga di Perbatasan, Satgas Yonif 144/JY Beri Layanan Pengobatan Gratis

Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY laksanakan pengobatan gratis ke rumah warga di Dusun Sungai Enteli Desa Neraci Jaya Kecamatan Ketungau Hulu, Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat. (DISPENAD)

Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY laksanakan pengobatan gratis ke rumah warga di Dusun Sungai Enteli Desa Neraci Jaya Kecamatan Ketungau Hulu, Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat. (DISPENAD)

SRIWIJAYADAILY

Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY laksanakan pengobatan gratis ke rumah warga di Dusun Sungai Enteli Desa Neraci Jaya Kecamatan Ketungau Hulu, Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat

Hal ini disampaikan Dansatgas Pamtas Letkol Inf Andri Suratman dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (13/11/2021).

Dikatakan Dansatgas, kesehatan memang sangat penting untuk menunjang kegiatan sehari-hari untuk bekerja mencari nafkah bagi keluarga yang ada di perbatasan, seperti yang dilakukan oleh pos Enteli SSK IV menyambangi rumah ke rumah warga.

Baca :  Ikuti Apel Gelar Pasukan, Koramil Sengeti Siap Dukung Penuh Polres Muaro Jambi Ciptakan Kondisi Kamseltibcarlantas Di Wilayah

“Kegiatan ini kita lakukan secara terus menerus untuk mengobati warga yang sakit, serta bentuk kepedulian kita terhadap warga, harapannya warga bisa disembuhkan dan bisa bekerja kembali untuk memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari, ” ucapnya.

Baca :  Jelang Ramadhan, Yonarmed 15/Cailendra Salurkan Alquran Dan Iqra' Ke Masjid Dan Mushola

Ilyas (45), salah seorang warga yang mendapat pengobatan gratis mengucapkan terima kasih atas bantuan dari personel Satgas yang telah mengobatinya.

“Sudah lama saya mengalami sakit pinggang, untuk berobat ke Puskesmas cukup jauh, bersyukur bapak-bapak TNI datang mengobati sakit saya, ” pungkasnya.

Pratu Jaka Dwi yang memimpin kegiatan ini mengatakan, pengobatan gratis ke rumah-rumah warga ini mulai dari tensi dan pemberian obat bagi warga yang sakit.

Baca :  Kodim 0415/Jambi Terima Kunjungan Tim Wasgiat Dari Sopsad

“Semoga warga yang kami obati bisa sehat kembali, ” imbuhnya

Kegiatan ini berjalan dengan lancar dan selalu mengedepankan protokol kesehatan serta mengimbau warga agar selalu menerapkan pola hidup sehat.(Dispenad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pangdam XII/Tpr Pimpin Sidang Pantukhir Caba PK Pria Reguler serta Caba Khusus Kopassus dan Kostrad

Warta TNI

Pererat Tali Silaturahmi Dengan Masyarakat, Anggota Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Lakukan Anjangsana Di Kampung Kibay

Warta TNI

Jaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Bantu Petani Panen Jagung

Warta TNI

Operasi Ketupat 2022, Dandim 0415 Jambi Tinjau Posyan & Pospam Di Wilayah Muarojambi

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Buka Baksos Donor Darah Secara Serentak Sambut Hari Juang TNI AD Dan HUT Ke-76 Kodam II/Swj

Warta TNI

Pesan Kasad, Jadilah Pemimpin Yang Dicintai

Warta TNI

Brigjen TNI Supriono Pimpin Langsung Sertijab Pejabat Korem 042/Gapu

Warta TNI

Dankodiklatal Sambut Hangat Kehadiran Dirlitbang Pusjiantralitbang Mabes TNI