Halal Bihalal Pepabri Kota Jambi, Tingkatkan Tali Silaturahmi dan Persaudaraan Kasad : Kita Keroyok Ramai-Ramai, Demi Sejahterakan Petani Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI Rachmad Pimpin Sertijab Dandim Kerinci Dahaga Prestasi Bangsa, Pangdam II/Swj dan Ribuan Warga Nobar Final AFC-U23 Dankodiklatal Sambut Hangat Kehadiran Dirlitbang Pusjiantralitbang Mabes TNI

Home / Warta TNI

Rabu, 1 Desember 2021 - 14:19 WIB

Danrem 045/Garuda Jaya Berangkatkan Tiga Prajurit Satgaster Ke Papua

Danrem 045/Garuda Jaya Brigjen TNI M Jangkung Widyanto, S.I.P., M.Tr.(Han) Rabu pagi 01/12/2021 memberangkatkan Tiga Prajurit Korem 045/Gaya ke wilayah Timur/Papua sebagai satuan tugas Teritorial. FOTO : PENREM 045/GAYA

Danrem 045/Garuda Jaya Brigjen TNI M Jangkung Widyanto, S.I.P., M.Tr.(Han) Rabu pagi 01/12/2021 memberangkatkan Tiga Prajurit Korem 045/Gaya ke wilayah Timur/Papua sebagai satuan tugas Teritorial. FOTO : PENREM 045/GAYA

SRIWIJAYADAILY

Danrem 045/Garuda Jaya Brigjen TNI M Jangkung Widyanto, S.I.P., M.Tr.(Han) Rabu pagi (01/12/2021) memberangkatkan Tiga Prajurit Korem 045/Gaya ke wilayah Timur/Papua sebagai satuan tugas Teritorial.

Tiga orang prajurit tersebut yakni Serka Gery Gerindara Utama, Serda Haryono dan Kopral Satu Indra Wandra di berangkatkan dengan upacara dan tradisi Satuan yang dipimpin langsung oleh Danrem di Makorem 045/Garuda Jaya.

Dalam acara tersebut Danrem menegaskan bahwa tugas bagi prajurit merupakan suatu kebanggan dan kehormatan sekaligus sebagai amanah serta kepercayaan yang di berikan oleh negara.

Baca :  Klarifikasi TNI AD Terkait Cuitan Hoax Video Iring-Iringan Ranpur TNI di Jalan Raya

Setiap prajurit belum tentu mendapat kesempatan untuk melaksanakan tugas tersebut, oleh karena itu prajurit yang di berangkatkan harus bertanggung jawab, disiplin, profesional dan bersemangat atas tugas yang di percayakan.

Kepada personel yang berangkat tugas Brigjen TNI M Jangkung berpesan untuk waspada dan selalu hati-hati menjaga diri serta menjaga kehormatan diri, nama keluarga, kehormatan satuan juga kehormatan TNI AD.

Baca :  Tiang Listrik Tumbang Dan Mengakibatkan Lalin Macet, Babinsa Paal Merah Langsung Gerak Cepat

Kemudian menjaga kesehatan dengan hati gembira sehingga imun tetap terjaga karena wilayah tugas di hadapkan dengan penyakit Malaria.

Pesan berikutnya agar prajurit yang menjalankan tugas jangan bersikap rasial, tetap mempedomani Delapan Wajib TNI, Sumpah Prajurit dan Sapta Marga.

Baca :  Kodim 0729/ Bantul Raih Juara 1 Lomba Karya Jurnalistik TMMD Kategori Media Elektronik Dansatgas

Selain itu Danrem juga memberi pesan kepada prajurit khususnya Perwira di satuan, agar mendukung dan mengurusi personel yang berangkat, dengan harapan prajurit yang berangkat fokus pada tugasnya.

Kita harus urusi prajurit yang bertugas jangan biarkan prajurit bertempur sendirian, tradisi seperti ini harus kita jaga dan pertahankan karena hal tersebut juga atas perintah KASAD. Tegas Danrem. (Penrem 045/Gaya)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Hadiri Pisah Sambut Lurah Rajawali, Danramil Jambi Timur Berharap Sinergitas Berjalan Dengan Baik

Warta TNI

“Ing Ngarso Sung Tulodo” Prinsip Babinsa Telanaipura Saat Goro Bersama Warga

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Kagumi Kekompakan Forkopimda Babel

Warta TNI

Pasiter Kodim 0415/Jambi Buka Latihan Gabungan Calon Peserta Seleksi Paskibraka Kota Jambi

Warta TNI

Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 511/DY Bantu Warga Panen Raya Padi Di Perbatasan Papua

Warta TNI

Pasiter Kodim 0415/Jambi Hadiri Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-93 Tahun 2021

Warta TNI

Aster Kasad : TMMD 118 Sinergi Lintas Sektoral Kuatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat

Warta TNI

Kolonel Inf Marsal Denny Dilantik Sebagai Wakil Kamabicab Kota Jambi