Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, Koops TNI Habema Sita Senpi dan Puluhan Munisi Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel Mayjen TNI M. Naudi Nurdika Terima Tongkat Komando Pangdam II/Swj Demokrat Kota Jambi : Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Home / Warta TNI

Minggu, 12 Maret 2023 - 08:21 WIB

Babinsa Jajaran Kodim 0403/OKU Bantu Warga Bersihkan Sisa Material Longsor

SRIWIJAYADAILY.CO.ID. Komandan Kodim 0403/OKU, Letkol Inf Ferizal R, S.I.P., memerintahkan seluruh Danramil menyiagakan anggota Babinsa jajarannya untuk rajin terjun langsung ke lapangan guna mengantisipasi kondisi wilayah terutama yang rawan bencana.

Mengingat kondisi saat ini sedang dalam musim hujan dan rawan akan terjadinya bencana longsor, puting beliung dan bencana alam lainnya,” ungkap Dandim Letkol INF Ferizal, Sabtu (11/03/2023).

Dandim menambahkan, dengan kerja bakti diharapkan juga dapat mempererat tali persaudaraan dan hubungan antara TNI dengan rakyat terjalin semakin baik.

Baca :  Kasrem 042/Gapu Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat Perwira, Dandim Jambi Raih Pangkat Kolonel

Kepedulian Babinsa dengan warga dan wilayah binaan pun terus ditunjukkan, sejumlah Bintara Pembina Desa (Babinsa) beserta anggota Koramil 403-01/Pengandonan, bahu-membahu membantu masyarakat melaksanakan kerja bakti.

Terdapat sejumlah titik longsor di wilayah Kecamatan Pengandonan beberapa hari terakhir, sehingga butuh penanganan ekstra.

Danramil 403-01/Pengandonan Kapten Inf Hasan Jabar Tanjung mengatakan, kondisi cuaca dalam beberapa hari terakhir memang kurang bersahabat. Hal ini mengakibatkan adanya tanah longsor di beberapa daerah wilayah Ulu Ogan, diantaranya Desa Gunung Tiga dan Desa Kelumpang

Baca :  Kasad : Semoga 89 Sumber Air Bersih Ini Dapat Menyokong Sustainabilitas Kehidupan Rakyat Kaltim

“Kami kerahkan sejumlah Babinsa Koramil Pengandonan untuk melaksanakan operasi membantu korban longsor,” ucap Kapten Inf Hasan di sela kerja bakti membersihkan material longsoran yang menutup akses jalan Desa Gunung Tiga, Kecamatan Ulu Ogan, Kabupaten OKU.

Menurut Danramil, kegiatan kerja bakti tersebut merupakan wujud Kemanunggalan TNI dengan Rakyat. Ia berharap kehadiran anggota TNI membuat warga Desa semakin semangat dalam bekerja bakti.

Baca :  Pabung Muaro Jambi Hadiri Rapat Pleno Rekapitulasi Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Kabupaten

“Koramil Pengandonan terus berupaya bersinergi dengan pihak-pihak terkait dalam membantu menangani bencana alam yang terjadi di wilayah Ulu Ogan”, ujarnya.

Kepala Desa Gunung Tiga, mengungkapkan longsor yang terjadi sempat menutup jalan sehingga warga yang akan melintas jadi terhambat. Ia mengapresiasi sinergi yang dilakukan TNI membersihkan sisa longsoran di wilayahnya.

“Alhamdulilah, hari ini longsoran tanah sudah dibersihkan. Dan akses jalan kembali lancar untuk mobilitas warga,” katanya lega. (Pendam/Sriwijaya)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Melalui Komsos, Babinsa Koramil 10/JS Sampaikan Tentang Bahaya Narkoba dan Kenakalan Remaja

Warta TNI

Kodim 0415/Jambi Waspadai Potensi Karhutla

Warta TNI

Babinsa Kodim 0418/Palembang Melaksanakan Jum’at Berkah Bagikan Nasi Bungkus

Warta TNI

Kodim 1701/Jayapura Bantu Warga Terdampak Banjir Di Distrik Heram

Warta TNI

Terima Kunjungan Panglima Angkatan Bersenjata Australia, Ini Komitmen Panglima TNI

Warta TNI

Kantor Penghubung Kodim 0415/Jambi di Muarojambi Diresmikan

Daerah

Permudah Proses Evakuasi, TNI Normalisasi Akses Antar Dusun di Desa Supiturang

Warta TNI

Kedudukan dan Kemampuan Kowad Sama Dengan Prajurit Pria