Pelaku Pemalsu Plat Dinas TNI Ditangkap Lestarikan Pesisir Pantai, Satgas Pam Puter Enggano Laksanakan Pembibitan Pohon Mangrove Nobar Siksa Kubur, Cara Unik Pangdam II/Swj Tingkatkan Keimanan Panglima TNI Pimpin Penyerahan Jabatan Pangkogabwilhan II dan Sertijab 3 Jabatan Strategis Mabes TNI TNI AD Aktif Bantu Pemerintah Amankan Stok Pangan Nasional

Home / Warta TNI

Senin, 6 Maret 2023 - 15:46 WIB

Babinsa Kelurahan Lingkar Selatan Komsos dengan Forum RT Bahas Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Babinsa Kelurahan Lingkar selatan Koramil 415-10/Jambi Selatan Kodim 0415/Jambi Koptu S.R Simanjuntak melaksanakan kegiatan Komsos dengan Forum Ketua RT, Senin (6/3/2023).

Kegiatan Komsos tersebut, dilakukan Babinsa Kelurahan Lingkar selatan, di rumah Ketua RT 01 Kel. Lingkar Selatan Kec. Paal merah Kota Jambi.

Baca :  Kodim 0415/Jambi Terima Kunjungan Tim Wasgiat Dari Sopsad

Terkait pembahasan itu, Babinsa Kelurahan Sukamaju menghimbau agar Ketua RT/RW mengajak para warganya untuk menggalakkan siskamling (ronda malam).

Himbauan yang disampaikan Babinsa Kelurahan Lingkar Selatan ini, untuk mencegah terjadinya berbagai tindak kejahatan maupun gangguan Kamtibmas lainnya.

Baca :  Asops TNI Gelar Apel Kesiapan Pengiriman Bantuan Ke Palestina

Danramil 10/Jambi Selatan Mayor Inf Edy Arman, SH mengatakan, kegiatan Komsos yang kita lakukan ini rutin dilakukan di wilayah binaan dan sudah menjadi tugas pokok sebagai Babinsa.

Baca :  Memasuki Awal Ramadhan, Babinsa Koramil 12/Pasar Pantau Perkembangan Harga Sembako di Pasar

“Kegiatan Komsos ini, juga merupakan ajang silaturahmi kita dengan semua elemen dan para warga di wilayah binaan,” kata Mayor Edy. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Beri Arahan Kepada Prajurit Satgas Ter BKO Kodam XVII/Cenderawasih

Warta TNI

Paspampres Tameng Hidup Kepala Negara di KTT Ke-43 ASEAN Jakarta

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Ajak Generasi Muda Kokohkan Persatuan Menuju Indonesia Emas 2045

Warta TNI

Warga Senang Pengobatan GRATIS Dari Satgas TNI 113/JS

Warta TNI

Pangdam Brawijaya Sambut Kedatangan Presiden di Trenggalek

Warta TNI

Persiapkan Kader Bangsa Sejak Dini, Babinsa Koramil Suak Kandis Masuk Sekolah

Warta TNI

Dandim 0431/Babar Melaksanakan Program Unggulan Dapur Masuk Sekolah

Warta TNI

Korem 042/Gapu Gelar Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke-114 Tahun 2022