Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, Koops TNI Habema Sita Senpi dan Puluhan Munisi Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel Mayjen TNI M. Naudi Nurdika Terima Tongkat Komando Pangdam II/Swj Demokrat Kota Jambi : Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Home / Warta TNI

Minggu, 12 Maret 2023 - 18:47 WIB

Babinsa Koramil 10/JS Ajak Warga Gotong Royong Perbaiki Prasarana Jalan Kampung

SRIWIJAYADAILY.CO.ID. Babinsa Koramil 415-10/Jambi Selatan Kodim 0415/Jambi Sertu Ujang Sabarudin bersama warga masyarakat melaksanakan kegiatan kerja bakti gotong royong perbaikan jalan serta menutup lubang-lubang di jalan kampung menggunakan coran semen, yang dilaksanakan di Jl Setia Budi, Kelurahan Tambak sari Kec Jambi Selatan.

“Bintara Pembina Desa (Babinsa) tidak lepas dari kegiatan teritorial yang menjadi tugas dan tanggung jawab seorang aparat di Desa Binaannya. Babinsa dituntut untuk selalu bersinergi dengan pemerintahan desa maupun warga masyarakat,” tutur Sertu Ujang S.

Baca :  Cek Endra Imbau para Kader dan Simpatisan Partai Golkar agar Menangkan Budi Setiawan pada Pilwako  Jambi

Selain untuk mempererat hubungan komunikasi dengan perangkat Desa atau Kelurahan, menurutnya gotong royong ini juga menunjukkan wujud kepedulian Babinsa. Juga salah satu cara berkomunikasi dengan warga di tempat binaan.

Baca :  Kodim Banyuasin Distribusikan 25 Unit Kendaraan Dinas Babinsa Bantuan Dari Kemenhan RI

Dikatakan lebih lanjut, kegiatan kerja bakti ini dilakukan karena kondisi jalan yang ada di kelurahan Tambak sari banyak lubang yang dapat menganggu para pengguna jalan.

Baca :  Mantap! Satgas Pamtas RI-MLY Yonarhanud 12/SBP Kembali Amankan Miras Ilegal Dari Malaysia

Babinsa mengharapkan agar masyarakat untuk selalu peduli dengan kondisi lingkungan disekitar tempat tinggalnya. “Semoga jalinan kerja sama yang baik selama ini akan semakin kuat dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat,” pungkasnya. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Oknum Prajurit TNI AU Tendang Motor Emak-Emak Sudah Minta Maaf

Warta TNI

TNI AL Bersama Russian Navy Dan AL Negara Asean Gelar Latihan Di Indonesia

Warta TNI

Korem 044/Gapo Gelar Acara Do’a Bersama Dalam Rangka Peringatan Hari Juang TNI AD Tahun 2021 dan HUT Ke -76 Kodam II/Swj

Warta TNI

Kodim 0415/Jambi Dukung Gerakan Lingkungan The Rising Tide – A Resonance 2023

Warta TNI

Kodim 0416/Bute Selenggarakan Program Unggulan Kodam II/Swj Masuk Kampus

Warta TNI

Korem 045/Gaya Bekali Ketahanan Nasional LDK Mahasiswa Atma Luhur

Warta TNI

Semakin Terasa KTR Di Perbatasan RI – PNG

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Pimpin Sertijab Danyon 751/VJS