Corp Keuangan TNI AD Gelar Karya Bakti Pembersihan Semenanjung Reklamasi Pantai Jakarta Peringati HUT Ke-78 TNI, Korem 042/Gapu Gelar Ziarah Nasional di TMP Satria Bakti  Tangani Karhutla, Kodim 0415/Jambi Siapkan Posko Danyonif 144/JY Pimpin Latihan fisik Prajurit di kawasan Curup Dandim Palembang Pimpin Acara Korps Raport Kenaikan Pangkat Bintara dan Tamtama Periode 1 Oktober

Home / Warta TNI

Sabtu, 15 Juli 2023 - 11:02 WIB

Babinsa Terus Ajak Warga Sukseskan TMMD Di Desa Talang Silungko

SRIWIJAYADAILY.CO.ID  – Babinsa Koramil 02/Tanah Tumbuh Kodim 0416/Bute, Sertu Rustam terus mengajak warga untuk ikut menyukseskan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler Ke-117 Kodim 0416/Bute yang berlokasi di Desa Talang Silungko Kecamatan Kecamatan Bathin II Pelayang Kabupaten Muara Bungo dimana Desa tersebut juga merupakan wilayah binaannya.

Hal itu terus disampaikan Sertu Rustam disaat warga sedang melihat sasaran pembangunan jalan baru yang menghubungkan antara Dusun Ujung Tayo menuju Dusun Seberang Jaya Desa Talang Silungko Kecamatan Bathin II Pelayang Kabupaten Muara Bungo Sabtu (15/7/23).

Baca :  Penyiapan Posko TMMD ke 117 Kodim 0416 Bute Jelang Kunjungan Wasev

Sebagai Babinsa yang saat ini Desanya menjadi lokasi gelaran TMMD, terlihat dirinya selalu aktif didesa dan memantau langsung disemua sasaran baik itu fisik maupun non fisik untuk memastikan kegiatan berjalan sesuai dengan yang sudah direncanakan.

Baca :  Satgas Yonif Raider 200/BN Ajak Masyarakat Kibarkan Bendera Merah Putih

“Guna memastikan program – program TMMD berjalan dengan lancar, maka saya selalu aktif di desa, karena pasti semua kegiatan membutuhkan koordinasi dengan berbagai pihak, sehingga kehadiran saya tentunya sangat membantu kelancaran kegiatan yang ada”,imbuhnya.

Ia juga menuturkan bahwa TNI menyadari kesuksesan hakiki dari pelaksanaan TMMD adalah terciptanya budaya gotong royong antara TNI dan rakyat, demi terciptanya ketahanan nasional yang tangguh.

Baca :  Satgas Yonif Raider 200/BN  Ajak Masyarakat Ciptakan Lingkungan Asri

Oleh karena itu ia berharap kepada warga setempat agar selama pelaksanaan TMMD warga bisa membantu TNI yang bertugas. “pembangunan yang dilaksanakan oleh TNI adalah untuk kesejahteraan warga itu sendiri,” paparnya. (Pendimbute)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pangdam I/BB Apresiasi Babinsa Bantu Intel Kodim 0209/LB Bongkar Jaringan Narkoba Asal Lapas

Warta TNI

Kasdam II/Sriwijaya Hadiri Apel Gelar Pasukan Pengamanan Kunjungan Wapres RI ke Banyuasin

Warta TNI

Babinsa Koramil Timika Bekali Wasbang Kepada Siswa-Siswi SMA Taruna Timika

Warta TNI

Satgas Yonif 725/Woroagi Ajarkan Hidup Sehat Sejak Dini Kepada Anak SD Inpres Upkim

Warta TNI

Luar Biasa Papua Makin Kreatif, Satgas TNI 711/Rks Perkenalkan Program Unggulan Kepada Warga

Warta TNI

Satgas Yonif 143/TWEJ Ajak Siswa Keliling Dunia Dengan Membaca

Warta TNI

Kunjungi Kampung Pancasila, Pangdam II/Swj Ajak Masyarakat Selalu Rukun dan Harmonis

Warta TNI

Dandim 0415/Jambi Harapkan Pramuka Dapat Membentuk Generasi Muda Sebagai Pemimpin Bangsa Dimasa Depan