Jelang HUT TNI, Tiga Pimpinan TNI Di Lampung Gelar Ziarah Dan Tabur Bunga Di TMP Satgas TMMD 118 Kodim 0419/Tanjab Bersama Masyarakat Bahu-Membahu Bangun Tempat Wudhu Gladi Bersih HUT TNI Ke-78, Memukau Para Pengunjung Monas Menyambut HUT Ke-78 TNI, Panglima TNI Reuni Dengan Para Sesepuh TNI Jelang Peringatan HUT KE-78 TNI, Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Upacara Ziarah Nasional

Home / Warta TNI

Rabu, 29 Desember 2021 - 19:20 WIB

Cek Pos Pelayanan Nataru, Pasintel dan Pasiter Kodim 0415/Jambi Distribusikan Bingkisan Dandim ke Petugas

SRIWIJAYADAILY
Dalam rangka memberi dukungan atau support kepada personil yang bertugas di pos pelayanan (posyan) Nataru, Komandan Kodim 0415/Jambi Kol. Czi Sriyanto M.I.R., M.A memberikan bingkisan berupa minuman mineral, minuman beraroma dan makanan ringan.

Pemberian bingkisan dimaksudkan untuk penyemangat personil dalam mendukung tugas-tugas di posyan Nataru.

Bingkisan tersebut didistribusikan oleh Pasi inteldim Mayor Arh Heriyansyah dan Pasi Terdim Mayor Inf Benny kepada personil jaga di posyan Bandara, KONI, Air mancur Telanaipura dan Penerangan, Rabu dini hari (29/12/2021).

Baca :  Celoteh Anak-Anak SDN Talang Silungko Melihat Sekolahnya Sudah Bagus Di Rehab Satgas TMMD

Selain menyampaikan bingkisan dari Dandim, Pasi intel berupaya memanfaatkan moment tersebut untuk mengarahkan kepada setiap personil yang ditunjuk bertugas agar melaksanakan tugas sesuai dengan Tupoksinya ataupun SOP yang ada. Tidak usah berlebihan ataupun arogan sehingga timbul kebencian masyarakat terhadap institusi TNI.

Baca :  Satgas Yonif 725/Woroagi Bantu Perbaikan Rumah Warga Di Tapal Batas RI-PNG

“Sesuaikan tugas sesuai dengan SOP yang ada, hindari bergesekan yang tidak perlu dengan masyarakat.” tutur Mayor Heriyansyah.

Lebih lanjut dikatakannya bahwa masa pandemi covid-19 belumlah berakhir, jelang perayaan Tahun Baru banyak tempat yang akan disekat dan ditutup, terutama tempat-tempat yang berpotensi adanya kerumunan. Oleh sebab itu dihimbau kepada masyarakat yang akan merayakan pergantian tahun untuk dapat menahan diri dan merayakan di rumah saja. Dan jika terpaksa keluar karena sesuatu hal, haruslah mematuhi protokol kesehatan.

Baca :  Beri Kejutan HUT Bhayangkara Ke 77, Kasrem 042/Gapu Sambangi Markas Polda Jambi

Sekali lagi bahwa pendistribusian bingkisan dari Dandim dapat dimaknai sebagai bentuk perhatian seorang pimpinan kepada anak buah yang sedang melaksanakan tugas dilapangan, imbuhnya. **

Share :

Baca Juga

Warta TNI

KN. Tanjung Datu-301 Bertolak Antar Bansos ke Pulau Serasan

Warta TNI

Prajurit Marinir Korban Penyerangan KST Papua Telah Dievakuasi Dari Nduga

Warta TNI

Wakasad Beri Pembekalan Kepada Pasis Dikreg Seskoal Angkatan 60

Warta TNI

Jenazah Prajurit TNI Korban Kekejaman KST, Diberangkatkan Ke Lamongan

Pendam II Sriwijaya

Kasdam II/Sriwijaya Sambut Prajurit Yonif 143/TWEJ Yang Pulang Tugas Satgas Ops Pamtas RI-PNG Sektor Utara

Warta TNI

Tanamkan Cinta Tanah Air, Prajurit Yonarmed 15 Gelar Latihan Bela Negara

Warta TNI

Babinsa Koramil 415-08/Danau Teluk Pantau Pasar Murah

Warta TNI

Pembangunan Sumur Bor TMMD Reguler ke -117 Kodim 0429/Lamtim Terus DikebutĀ