Jelang HUT TNI, Tiga Pimpinan TNI Di Lampung Gelar Ziarah Dan Tabur Bunga Di TMP Satgas TMMD 118 Kodim 0419/Tanjab Bersama Masyarakat Bahu-Membahu Bangun Tempat Wudhu Gladi Bersih HUT TNI Ke-78, Memukau Para Pengunjung Monas Menyambut HUT Ke-78 TNI, Panglima TNI Reuni Dengan Para Sesepuh TNI Jelang Peringatan HUT KE-78 TNI, Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Upacara Ziarah Nasional

Home / Warta TNI

Selasa, 11 Januari 2022 - 12:33 WIB

Ciptakan Ketahanan Pangan, Babinsa Lakukan Pendampingan Petani Sawi

SRIWIJAYADAILY

Guna menciptakan ketahanan pangan dan percepatan masa tanam, Babinsa Koramil 1710-03/Kuala Kencana Dpp. Serka Noben Wenda sedang membantu bapak Giyanto (45th) yang merupakan seorang petani sawi, bertempat di kampung Naema Muktipura Distrik Iwaka Kab. Mimika, Senin (10/01/2022).

Serka Noben menjelaskan tujuan dari pendampingan tersebut adalah untuk mempercepat masa tanam serta sebagai bentuk kepedulian TNI khususnya Babinsa Koramil 1710-03/Kuala Kencana kepada warga dan petani. Selain itu hal ini juga sebagai upaya dalam mendukung Pemerintah Daerah terutama di Distrik Iwaka, dalam mewujudkan ketahanan pangan di wilayah.

Baca :  Satgas TMMD Kodim 0427/WK Dan Masyarakat, Semangat Gotong Royong Buka Akses Jalan

“Dalam pelaksanaannya, kehadiran kami para Baninsa disambut dengan baik dan penuh semangat oleh para petani, mereka melaksanakan kegiatan penanaman bibit disesuaikan dengan penyuluhan dan arahan dari Dinas Pertanian setempat yang telah kami rangkul untuk memberi penyuluhan kepada mereka dalam rangka meningkatkan hasil produksi,” kata Babinsa.

Baca :  Pangdam XVII/Cenderawasih Tegaskan Siap Amankan Dan Sukseskan Pemilu 2024

Pada kesempatan tersebut, para Babinsa tersebut berharap, kegiatan akan terus berlanjut, sehingga dapat tercipta ketahanan pangan di wilayah.

Baca :  Peduli Kesehatan Warga, Babinsa Koramil 10/JS Lakukan Pendampingan Posbindu

“Selain itu keberadaan kami Babinsa diharapkan bisa menjadi motor penggerak kemajuan pembangunan demi kesejahteraan masyarakat binaan dalam mewujudkan kemanunggalan TNI,” Serka Noben. (Pendam XVII/Cenderawasih) .

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Berbagi Takjil, Dandim 0420/Sarko Dan Ketua Persit KCK Cab. XXVII Turun Langsung Kejalan

Warta TNI

Satgas 711 Raksatama Bangun Jamban Warga Kurang Mampu Di Perbatasan

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Terima Audiensi LMA Provinsi Papua

Warta TNI

Tiba Tiba KRI Bima Suci di Kunjungi Ratusan Perwira Muda Sri Lanka Navy

Warta TNI

1.092 Perwira Muda Dilantik oleh Kasad

Warta TNI

Kegiatan Pendayagunaan Koramil Model Korem 042/Gapu Ditutup

Warta TNI

Olahraga Bersama TNI – Polri dan Pemerintah Daerah Kabupaten Buleleng

Warta TNI

Danrem 045/Gaya Bersama Forkopimda Gelar Rapat Kesiapan Pertemuan Tingkat Menteri G20 DWG Di Belitung