Kodim 0416/Bute Gelar Latihan Simulasi Penanggulangan Bencana Banjir Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi

Home / Warta TNI

Rabu, 15 Februari 2023 - 21:02 WIB

Cokelat Kasih Sayang Prajurit Masariku Untuk Siswa SD Tual

Cokelat Kasih Sayang Prajurit Masariku Untuk Siswa SD Tual/ DISPENAD

Cokelat Kasih Sayang Prajurit Masariku Untuk Siswa SD Tual/ DISPENAD

SRIWIJAYADAILY.CO.ID  – Prajurit Yonif Raider 733/Masariku dengan ciri khasnya yang selalu berkalungkan Berang Merah di setiap penugasan, menebar kasih sayang dengan melakukan trauma healing kepada siswa-siswi di SD Negeri 32 Tual, dengan membagikan alat tulis dan cokelat di hari kasih sayang, Selasa (14/2/2023).

Bantuan alat tulis ini diberikan, mengingat banyak dari siswa-siswi SD Negeri 32 Tual ini yang perlengkapan belajarnya rusak karena terbakar atau hilang pasca konflik, sehingga mengganggu proses belajar mereka. Selain berbagi kasih sayang sebagai upaya meringankan beban masyarakat Tual yang terdampak konflik awal Februari lalu, Prajurit Masariku bersama Prajurit Yonif 734/SNS dan Babinsa setempat juga bahu-membahu bersama masyarakat membersihkan puing-puing rumah warga yang terbakar akibat konflik.

Baca :  Kodim 1709/Yawa Bersihkan TPU Waenakawini Menjelang Ramadhan

“Semua kegiatan yang kami lakukan di tempat penugasan ini tentunya atas perintah Danyonif Raider 733/Masariku Letkol Inf Nugroho Notosusanto. Kegiatan ini kami laksanakan sebagai upaya untuk memulihkan kondisi pasca konflik, sehingga masyarakat dapat beraktivitas dengan nyaman,” ucap Wadan Yonif Raider.

Baca :  Jaga Fisik Tetap Prima, Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Ikuti Lomba Lari 10K Run EUTM

Kepala Sekolah SD Negeri 32 Tual, Dina Rupisiay, menyampaikan terima kasih atas perhatian dari prajurit Yonif Raider 733/Masariku yang telah memberikan bantuan alat tulis serta coklat sebagai bentuk ungkapan rasa kasih sayang kepada siswa didiknya. (Dispenad)

Baca :  Kodim Tulang Bawang Siaga Menghadapi Banjir

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Bentuk Perhatian dan Kepedulian TNI, Satgas TMMD Bantu Rehab Pelabuhan Pompong Di Teluk Gora

Warta TNI

Tanamkan Semangat Kebangsaan, Satgas Yonif Raider 200/BN Kibarkan Bendera Merah Putih Bersama Warga

Warta TNI

Babinsa Teluk Jambu Bermitra Dengan Warga Binaan Merintis Usaha Ternak Kambing

Warta TNI

Jalin Komsos Dengan Warga, Babinsa Pantau Pos Kamling Sembari Bersilaturahmi

Warta TNI

Tuntas Tepat Waktu, Program TMMD Ke-113 Di Wilayah Kodam XVII/Cenderawasih Secara Resmi Ditutup

Warta TNI

Pamitan, Jenderal Dudung Abdurachman Pimpin Apel Bersama Warga Mabesad

Warta TNI

Pangdam I/BB Menghadiri Launching Suntik Vitamin – C Indonesia Sehat, Indonesia Kuat

Warta TNI

Dandim 0415/Jambi Terima Kunjungan Waaslat Kasad