Jelang HUT TNI, Tiga Pimpinan TNI Di Lampung Gelar Ziarah Dan Tabur Bunga Di TMP Satgas TMMD 118 Kodim 0419/Tanjab Bersama Masyarakat Bahu-Membahu Bangun Tempat Wudhu Gladi Bersih HUT TNI Ke-78, Memukau Para Pengunjung Monas Menyambut HUT Ke-78 TNI, Panglima TNI Reuni Dengan Para Sesepuh TNI Jelang Peringatan HUT KE-78 TNI, Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Upacara Ziarah Nasional

Home / Warta TNI

Rabu, 26 Januari 2022 - 08:22 WIB

Gunakan Perahu, Babinsa Ramil Yapen Barat Antar Anak Sekolah

Yapen, Sriwijayadaily.co.id – Dalam rangka mendukung generasi muda agar rajin dan semangat dalam menuntut ilmu, Serda David Irwan dan Kopda Benyamin Arisoy Babinsa Koramil 1709-04/Yapen Barat mengantar anak-anak Kampung Ansus, Distrik Yapen Barat, Kab. Kepulauan Yapen pergi ke sekolah SD YPK 2 Sion dengan menggunakan perahu dayung, Selasa (25/01).

Diungkapkan Serda David bahwa kegiatan mengantar dan menjemput anak-anak untuk ke sekolah ini dilakukan karena melihat semangat yang tinggi dari para anak-anak dalam menuntut ilmu.

Baca :  Prajurit Satgas TMMD Dapat Orangtua Baru

“Dengan melihat semangat tersebut kami menggunakan perahu untuk membantu anak anak dalam menuntut ilmu di sekolah,” ungkapnya.

Selanjutnya dijelaskan juga bahwa Perjalanan menggunakan perahu dari kampung menuju ke sekolah ditempuh dalam waktu 15 menit.

“Tidak hanya diantarkan sampai ke darat tetapi kami mengantar anak-anak tersebut hingga di depan pintu sekolahnya masing-masing,” jelas Babinsa.

Baca :  Kasdam II/Sriwijaya Sambut Prajurit Yonif 143/TWEJ Yang Pulang Tugas Satgas Ops Pamtas RI-PNG Sektor Utara

Lebih lanjut Babinsa juga menambahkan bahwa anak-anak ini merupakan para generasi muda penerus bangsa, sehingga sudah menjadi keharusan dan kewajiban kita untuk membantu mereka dalam menuntut ilmu dengan baik.

“Agar para anak-anak dapat mewujudkan cita-citanya dimasa depan, dalam memajukan wilayah ini,” tambah Serda David.

Sementara itu Bapak Ismail Aronggear salah satu orang tua anak-anak tersebut memberikan ucapan terima kasihnya kepada Babinsa.

Baca :  Danrem 172/PWY Pimpin Upacara Pelepasan Satgas Pamtas Statis Yonif 143/TWEJ

“Kami sangat bersyukur kehadiran Babinsa dikampung ini selain menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah ini, Bapak Babinsa juga mendukung anak-anak kami dalam bersekolah dengan menjemput dan mengantarkan anak kami untuk pergi bersekolah,” ucapnya. Dikutip dalam keterangan tertulis Pendam XVII Cenderawasih. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Berangkatkan Satgas Satuan Organik Yonif Raider 142/KJ Ke Wilayah Papua

Warta TNI

Babinsa Bersama Petugas Kesehatan Sosialisasikan Perilaku Hidup Sehat

Warta TNI

Satgas Pamtas Yonif R 142 Cukur Rambut Warga di Pos Kotis Elelim

Warta TNI

Babinsa Dampingi Camat Sungai Gelam Monitoring Perbaikan Jalan di Wilayah Binaan

Warta TNI

Danramil Danau Teluk Cek Kesiapan Panen Raya Cabai

Warta TNI

Kodim Jayapura Gelar Liga Top Skor Papua U-14

Warta TNI

Tanamkan Rasa Cinta Tanah Air, Personel Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 511/DY Berikan Penyuluhan Wasbang Kepada Masyarakat Di Perbatasan

Warta TNI

Kasdam II/Swj bersama Danrem 042/Gapu Dampingi Tim Wasev Cek Kegiatan TMMD Ke 117 Kodim 0416/Bute