Akses Jembatan Terputus, Kodim Lubuk Linggau Kerahkan Babinsa Bantu Seberangkan Warga dan Anak Sekolah Gunakan Perahu dan LCR Lepas Sertijab, Pangdam II/Swj Silaturahmi ke PJ Gubernur dan Kapolda Sumsel Jadi Pendaftar Pertama ke PKB, Budi Setiawan Harap PKB Bisa Koalisi dengan Golkar PJ. Gubernur Sumsel Apresiasi Kinerja Kodam II/Swj Telah Mensukseskan Program Pemerintah dengan Kerja Cepat dan Cerdas Agar Dikenang dan Dicintai Anggota, Mayjen TNI Yanuar Adil: Selalu Berusaha Terbaik

Home / Warta TNI

Selasa, 4 Januari 2022 - 18:45 WIB

Jaga Tahun 2022 Tetap Aman, Danpos Iwaka Koramil 1710-03/Kuala Kencana Himbau Warga Jauhi Miras

SRIWIJAYADAILY
Komandan Pos (Danpos) Iwaka Koramil 1710-03/Kuala Kencana, Serma Tori melaksanakan Komsos dengan masyarakat untuk menjaga situasi wilayah tetap kondusif, bertempat di Kp. Iwaka, Distrik Iwaka, Kabupaten Mimika, Selasa (04/01).

Pada kegiatan Komsos kali ini Serma Tori menyampaikan pesan-pesan keamanan kepada masyarakat, sebab keamanan memerlukan peran serta dari seluruh lapisan masyarakat.

Baca :  Berkah Ramadhan, Yonarmed 15/Cailendra Berbagi Takjil Gratis

“Tahun 2021 sudah dilalui dengan aman dimana hal ini menunjukkan semakin tingginya sadar keamanan masyarakat. Oleh sebab itu saya menyampaikan pesan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan sehingga di tahun 2022 kondisi keamanan bisa lebih stabil dan pembangunan pun akan semakin lancar,” pesan Danpos dalam rilis tertulis Pendam XVII/Cenderawasih.

Baca :  Wujudkan Prajurit Dan PNS Yang 'PRIMA', Personel Kodam II/Swj Ikuti Ceramah Bintal

“Disamping itu, kami juga menghimbau warga agar tidak mengkonsumsi Miras karena berpotensi menimbulkan permasalahan antar warga yang berpotensi menimbulkan pertikaian,” ujar Serma Tori. (**)

Baca :  Hadiah HUT Penerangan TNI AD Ke-73, Kodam II/Swj Miliki Podcast

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Oknum Prajurit TNI AU Tendang Motor Emak-Emak Sudah Minta Maaf

Warta TNI

Prajurit Kodim 0411/KM Laksanakan Pendampingan Dan Konseling Siswa SMK M 1 Kali Rejo

Warta TNI

Olahraga Bersama TNI-Polri di Madiun, Panglima TNI Ingatkan Harus Netral dalam Pemilu 2024

Warta TNI

Danrem 041/Gamas Ingatkan Taruna Akmil Berlatihlah Dengan Baik Selama Menempuh Pendidikan di Lembah Tidar

Warta TNI

TNI Kerahkan Kapal Perang Bikin Kocar-Kacir Pasukan Musuh

Warta TNI

Terima Penghargaan Dari Bupati Merauke, Dansatgas Yonif 511/DY : Ini Kejutan Tak Terduga  

Warta TNI

Kasad Anugerahkan Bintang KEP Kepada Pimpinan BPK RI

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Hadiri Musda DPD LVRI Sumsel Ke-XI Tahun 2021