Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, Koops TNI Habema Sita Senpi dan Puluhan Munisi Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel Mayjen TNI M. Naudi Nurdika Terima Tongkat Komando Pangdam II/Swj Demokrat Kota Jambi : Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Home / Daerah / Entertainment

Selasa, 15 Maret 2022 - 14:44 WIB

Kadisbudpar Jatim Lepas Ekspedisi Phinisi Jelajah Nusa 2022

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Mewakili gubernur, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Kadisbudpar) Jatim, Sinarto melepas Ekspedisi Phinisi ‘ Jelajah Nusa 2022’ mengunjungi pulau pulau kecil di Wilayah Kabupaten Sumenep dalam rangka mengembangkan potensi wisata bahari Jawa Timur.

Dalam sambutannya Sinarto mengatakan, potensi wisata bahari di Jatim tidak kalah elok dengan daerah lain dan perlu di Kembangkan.

“Ekspedisi Jelajah Nusa diharapkan menjadi titik awal pengembangan obyek wisata bahari yang selama ini belum tersentuh,” jelasnya.

Baca :  Ramadhan Peduli, Keluarga Besar Senkom Mitra Polri Kota Jambi Berbagi Takjil Berbuka Puasa

Sementara itu ketua PW I Jatim, Lutfil Hakim yang turut melepas tim ekspedisi yang diikuti 15 orang terdiri wartawan, pemandu wisata, dan travel agent tersebut berharap, ekspedisi ini bisa dijadikan pemicu agar stakeholder pariwisata bisa turut berpartisipasi aktif mengembangkan wisata bahari Jawa Timur.

“Di pantai sembilan, pula Gili Genting banyak dikunjungi turis akan tetapi belum ada hotel dan ini peluang investasi,” tuturnya.

Baca :  Kepanitiaan Outbound Senkom Mitra Polri Kota Jambi Resmi Dibubarkan

Sementara itu, GM Pelabuhan Tanjung Perak, Dhany Rahmad mengatakan, kehadiran kapal Phinisi yang sudah empat tahun direncanakan Pelayaran Rakyat (Pelra) dan Pelindo akan menjadi triger pengembangan wisata bahari Jawa Timur.

“Apresiasi untuk Pelra yang berupaya keras mendatangkan kapal tradisional dari Labuan Bajo dan Pemprov Jawa Timur,” jelas Dhany mengakhiri sambutannya.

Ekspedisi ini yang sedianya diberangkatkan awal Maret, karena pertimbangan cuaca ditunda untuk pertimbangan keselamatan pelayaran. Ekspedisi direncanakan 4 hari, 3 malam.

Baca :  Wujudkan Provinsi Jambi yang Berprestasi, Budi Setiawan Ajak Seluruh Pengurus KONI Selalu Jaga Kekompakan

Obyek wisata yang dikunjungi yakni, Gili Iyang, Gili Genting, Gili Pandan, Gili Labak, Pulau Kangean, Pulau Tabuhan dan berakhir di Bangsring, Banyuwangi.

Tampak hadir dalam acara pelepasan wakil dari Dishub Jatim, Dinas Kelautan dan Perikanan, Diskominfo, Syahbandar Utama dan Otoritas Tanjung Perak, SAR, pengurus Forum Komunikasi Masyakat Boneraya

Share :

Baca Juga

Daerah

Budi Setiawan Apresiasi Kejurnas Tenis Gubernur Cup, Ini Salah Satu Cabor Unggulan KONI Provinsi Jambi

Daerah

Jatah dari Kemendag, Riau Dapat 2.000 Ton Minyak Curah per Minggu

Daerah

Ramadhan Peduli, Keluarga Besar Senkom Mitra Polri Kota Jambi Berbagi Takjil Berbuka Puasa

Daerah

Jembatan Tol Kapal Betung Menuju Jambi Digadang-gadang Terpanjang di Indonesia

Daerah

26 Pejabat Administrator dan Pengawas Di Lingkup Pemkab Tanjab Barat Resmi Dilantik

Daerah

Hamdan Zoelva Lantik Pengurus Syarikat Islam Jambi

Daerah

Sambangi Rumah ke Rumah, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Raksatama Melaksanakan Komsos Dan Pengobatan Gratis Kepada Warga Binaan

Daerah

Begini Cara Aman Konsumsi Daging Agar Terbebas Dari Virus PMK