21 Pati TNI AD Naik Pangkat, Wakasad Sandang Bintang Tiga Tingkatkan Silaturahmi, Babinsa Hadiri Undangan Buka Puasa Bersama MPC Ormas Pemuda Pancasila Kota Jambi Pabung Muaro Jambi Hadiri Rapurna DPRD Tentang Penyampaian LKPJ Pj Bupati Muaro Jambi Aslog Kasdam II/Swj Cek Swakelola Rumah Prajurit Program Kasad Panglima TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 29 Perwira Tinggi TNI

Home / Warta TNI

Selasa, 6 Desember 2022 - 15:35 WIB

Kasad Berangkatkan 10 Truk Bansos Lanjutan TNI AD ke Cianjur

JAKARTA, SRIWIJAYADAILY – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman didampingi Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana Ny. Rahma Dudung Abdurachman melepas keberangkatan 10 truk yang membawa bantuan sosial berupa natura sembako, kebutuhan dan makanan anak-anak, mie instan, obat-obatan serta pakaian untuk korban gempa Cianjur dari Mabesad, Jakarta Pusat. Selasa, (6/11/2022).

Keberangkatan 10 unit truk tersebut diikuti relawan dari komunitas off road dan komunitas trail trabas untuk membantu pendistribusian ke Kampung Pasir Muncang, Kampung Cipicung dan Kampung Sungareun, serta Panti Asuhan di Desa Wangun Jaya, Kecamatan Cugenang, Cianjur.

Baca :  Pam Kunker RI di Palembang, Pangkogasgabpad PAM VVIP : Amankan, Dilarang Gunakan Munisi Tajam

Dalam sambutannya Kasad menyampaikan bahwa bantuan yang kembali dikirimkan bagi korban gempa di Cianjur ini merupakan komitmen serta kepedulian TNI AD untuk mendukung penanganan bencana di Cianjur.

Baca :  Pangdam II/Sriwijaya Resmikan Kantor Denpom II/5 Bangka dan Denzibang 5/II Bangka

“Upaya yang dilakukan ini merupakan bentuk simpati dan kepedulian terhadap sesama yang sedang mengalami musibah, dengan harapan bantuan ini memberikan manfaat untuk dapat meringankan dan mempercepat pemulihan kondisi korban terdampak bencana,” ujar Kasad.

Kasad mengapresiasi dan merasa bangga dengan langkah yang sudah dilakukan prajurit TNI AD dalam membantu meringankan beban warga masyarakat pasca gempa Cianjur dengan melakukan pencarian korban bencana, pendistribusian logistik, mendirikan tenda pengungsian dan dapur lapangan, serta memberikan pelayanan kesehatan di sejumlah titik yang terdampak bencana.

Baca :  Asah Kemampuan, Personel Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Latihan Menembak

“Semua kemampuan dan dukungan terbaik kita telah kerahkan untuk membantu dan meringankan beban korban bencana. Semoga mereka semua (korban gempa) senantiasa diberikan kekuatan dan ketabahan,” harap dan pungkas Kasad. (Dispenad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Kasad Bangga Sertu Ghalatry Sonny Rebut Sabuk Emas Kejuaraan Tinju Internasional

Warta TNI

Kasad Buka Kejurnas Kasad Cup Ke-14 Tahun 2023 Di GBK Senayan

Warta TNI

Kodim 0416/Bute Selenggarakan Program Unggulan Kodam II/Swj Masuk Kampus

Warta TNI

Danrem 045/Gaya Hadiri Pembukaan Kejuaraan Grand Prix Long Range Shoting 2022 Di Kep. Bangka Belitung

Warta TNI

Babinsa Koramil 07/Jlk Motivasi Peternakan Sapi di Desa Binaan

Warta TNI

Kapendam II/Swj Tegaskan Semua Satgas TMMD 118 Wajib Mengikuti Lomba Karya Jurnalistik

Warta TNI

Babinsa Paal Merah Hadiri Sosialisasi Cegah Stunting

Warta TNI

Sampaikan Khutbah Jumat Lailatul Qadar, Kapten Taufik Alhadiyah : Maksimalkan Ibadah 10 Hari Ramadhan