Lepas Sertijab, Pangdam II/Swj Silaturahmi ke PJ Gubernur dan Kapolda Sumsel Jadi Pendaftar Pertama ke PKB, Budi Setiawan Harap PKB Bisa Koalisi dengan Golkar PJ. Gubernur Sumsel Apresiasi Kinerja Kodam II/Swj Telah Mensukseskan Program Pemerintah dengan Kerja Cepat dan Cerdas Agar Dikenang dan Dicintai Anggota, Mayjen TNI Yanuar Adil: Selalu Berusaha Terbaik Terima Kunjungan Kehormatan Danjen USARPAC, Kasad Sepakat Perkuat Kerja Sama

Home / Warta TNI

Kamis, 24 November 2022 - 22:00 WIB

Kasad Dampingi Menhan Tinjau Dapur Lapangan TNI AD di Cianjur

CIANJUR, sriwijayadaily.co.id- Usai mengunjungi korban gempa Cianjur di tempat pengungsian di Lapangan Taman Prawatasari Kecamatan Cianjur Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman mendampingi Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto meninjau dapur lapangan TNI AD yang berada di tempat pengungsian tersebut. Kamis, (24/11/2022).

Baca :  Tim Inspeksi COE Berikan Apresiasi Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Minusca Car

Keberadaan dapur lapangan TNI AD yang diawaki prajurit dari Bekangdam III/Slw ini untuk memenuhi kebutuhan makan masyarakat di tempat pengungsian, dimana dalam operasionalnya menyiapkan makan 3 x sehari dan mampu memproduksi 2500-3000 paket makan setiap kali masak.

Selain itu, dapur lapangan TNI AD juga menyiapkan makanan ringan seperti bakwan goreng, tahu goreng, pisang goreng dan lain-lain untuk masyarakat di lokasi pengungsian tersebut. Selanjutnya Menhan berkesempatan menyapa para prajurit TNI AD yang mengawaki dapur lapangan dan mencicipi makanan (bakwan) dari dapur tersebut.

Baca :  Dandim 0420/Sarko Tegaskan Tentang Netralitas TNI Dalam Pemilu 2024

Selain dapur lapangan, di tempat pengungsian ini TNI AD juga mengerahkan personel untuk menggelar Alat Penjernih Filter Nusantara guna memenuhi keperluan air bersih, serta menggelar posko kesehatan dan dukungan psikologi sebagai upaya membantu penanganan korban pasca gempa di Cianjur.

Baca :  Piala Asia U-23 2024, Garuda Muda Sukses Melenggang ke Babak Perempat Final Setelah Mengalahkan Yordania Dengan Skor 4-1

Pada kesempatan ini juga Kasad bersama Menhan menyerahkan bantuan sembako kepada korban yang terdampak gempa Cianjur serta bantuan tenda kepada Kodim 0608/Cianjur dan Yonif R 300/Bjw. (Dispenad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Berkat Binter, Satgas Pamtas Yonif 645/GTY Terima Senpi Rakitan dari Warga Perbatasan

Warta TNI

Tasyakuran Kerumah Warga Menjadi Wadah Komsos Bagi Satgas di Lokasi TMMD

Warta TNI

Tingkatkan Kesehatan Masyarakat, Satgas Pamtas RI-PNG Statis Yonif 511/DY Lakukan Ini Di Perbatasan Papua

Warta TNI

Ini Profil Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Sertijab 2 Pejabat Kodam II/Swj

Warta TNI

Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Mendapat Apresiasi Dari Tim Inspeksi COE Atas Kesiapan Peralatan Yang Dimiliki

Warta TNI

Danrem 172/PWY Pimpin Upacara Penerimaan Satgas Kewilayahan Yonif 721/Makasau dan Yonif R 200/Bhakti Negara

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Lakukan Patroli Udara dan Cek Kesiapan Posko Karhutla Di TN Berbak