Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Home / Warta TNI

Selasa, 11 Januari 2022 - 08:07 WIB

Keceriaan Anak-Anak Pegunungan Tengah Papua Saat Mewarnai Bersama Satgas TNI 412

SRIWIJAYADAILY

Personel Satgas Yonif MR 412 Kostrad menarik simpati anak-anak melalui berbagai macam kegiatan yang bermanfaat guna mendukung pola pembinaan teritorial di daerah Pegunungan Tengah Lanny Jaya Papua di Kampung Ninabua Distrik Jiginua.

Kesempatan kali ini ditunjukkan oleh anggota Satgas Pos Tiom dengan mengajak anak-anak Kampung Ninabua Distrik Jiginua untuk bermain dan mewarnai lukisan di kertas gambar, dengan duduk beralaskan rumput. Sore hari nampak suasana senang dan ceria terpancar dari raut wajah anak-anak yang lagi asyik mewarnai.

Baca :  Dandim 0420/Sarko Hadiri Apel Gelar Siaga Linmas Kabupaten Merangin

Bukan hanya itu, pada kesempatan kali tersebut, anak anak juga diberi edukasi mengenai budi pekerti dan wawasan kebangsaan, demikian dikatakan Kapten Inf Firnando Sanjaya, S.T.Han Danpos Tiom dalam rilis tertulisnya di Distrik Tiom Kabupaten Lanny Jaya, Senin (10/1/2022).

Baca :  Satgas Yonif 125/SMB Bangun Jamban Sehat Untuk Masyarakat 4 Kampung di Papua Selatan

Diakhir kegiatan Seketaris Desa Bapak Martinus Kogoya yang turut menyaksikan keceriaan anak-anak mewarnai, mengungkapkan rasa terimakasihnya kepada Satgas Yonif MR 412 Kostrad.

Baca :  Tiang Listrik Tumbang Dan Mengakibatkan Lalin Macet, Babinsa Paal Merah Langsung Gerak Cepat

“Terus terang anak-anak di kampung ini jarang mendapatkan kegiatan kumpul-kumpul dan mewarnai semacam ini, anak-anak sangat senang dan gembira, terimakasih banyak kami ucapkan kepada adik-adik dari Satgas TNI 412,” pungkas Martinus Kogoya. (Pendam XVII/ Cenderawasih).

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Babinsa Silaturahmi Dengan Komunitas Rental Jayapura – Sarmi

Warta TNI

Prajurit Kodim 0421/Lamsel Sukseskan Pengamanan Arus Balik

Warta TNI

Kasad Ajak Ribuan Anggota Pramuka Bersatu Dengan Alam

Warta TNI

Perkemahan Pramuka Santri Putri Se- Kabupaten Muarojambi Resmi Ditutup Oleh Pabung Kodim 0415/Jambi

Warta TNI

Kunjungi Korem 173/PVB, Panglima TNI Tegaskan Pegang Teguh Netralitas TNI Dalam Pemilu Tahun 2024

Warta TNI

Dandim 0420/Sarko Tegaskan Tentang Netralitas TNI Dalam Pemilu 2024

Warta TNI

Kasad Ziarah ke Makam Tokoh Nasional

Warta TNI

Teroris Egianus Kogoya Manfaatkan Anak-Anak Dan Kaum Perempuan Sebagai Tameng Hidup