Lepas Sertijab, Pangdam II/Swj Silaturahmi ke PJ Gubernur dan Kapolda Sumsel Jadi Pendaftar Pertama ke PKB, Budi Setiawan Harap PKB Bisa Koalisi dengan Golkar PJ. Gubernur Sumsel Apresiasi Kinerja Kodam II/Swj Telah Mensukseskan Program Pemerintah dengan Kerja Cepat dan Cerdas Agar Dikenang dan Dicintai Anggota, Mayjen TNI Yanuar Adil: Selalu Berusaha Terbaik Terima Kunjungan Kehormatan Danjen USARPAC, Kasad Sepakat Perkuat Kerja Sama

Home / Warta TNI

Sabtu, 25 Juni 2022 - 10:47 WIB

Kerja Keras Koramil Getentiri Mengolah Lahan Untuk Warga Memasuki Tahap Panen

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Kegigihan dan kerja keras yang selama ini dilakukan oleh para Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1711-13/GTR dalam mengolah dan merawat lahan padi percontohan Koramil Getentiri kini membuahkan hasil memasuki tahap panen.

Danramil Mayor Inf Napoleon mengatakan tak terasa melalui proses dan kerja keras yang sudah dilakukan oleh personel Koramil Getentiri bersinergi dengan kordinator petugas penyuluh lapangan bapak Koseri bersama kelompok tani dalam penggarapan lahan percontohan milik Koramil 1711/GTR yang terletak di Kampung Asiki, Distrik Jair Kabupaten Boven Digoel, sudah memasuki tahap panen padi. Jumat (24/06/2022).

Baca :  Perkuat Ketahanan Pangan, Danrem 045/Gaya Bersama Forkopimda Tanam Cabai Serentak

“Sejak awal kami sudah menggandeng masyarakat yang tergabung dalam kelompok tani mulai dari pembukaan lahan, penanaman, perawatan hingga panen padi. Lahan ini sebagai lahan percontohan bagi masyarakat sekitar khususnya orang asli Papua agar termotivasi untuk memanfaatkan dan mengolah lahan kosong milik mereka,” kata Danramil Mayor Inf Napoleon.

Baca :  Waspada Demam Berdarah, Babinsa Koramil Telanaipura Lakukan Fogging

“Kami berharap, segala upaya dan kerja keras yang sudah dilakukan ini dapat menggugah semangat masyarakat untuk mendukung salah satu program Pemerintah Daerah yakni program swasembada pangan di wilayah perbatasan Boven Digoel,” ujarnya.

Bapak Koseri selaku Kordinator Petugas Penyuluh Lapangan mengucapkan terima kasih kepada Koramil Getentiri karena sudah melibatkan pihaknya serta masyarakat yang tergabung dalam kelompok tani dalam mengolah lahan percontohan Koramil Geterntiri.

Baca :  9 Atlet Taekwondo Kodam II/Swj Siap Gondol Medali Kapolri

“Atas kerjasama dan kepeduliannya dalam mendukung program swasembada pangan kami ucapkan terimakasih, dan semoga kerjasama yang sudah terjalin baik ini tetap terjaga untuk kedepannya,” jelasnya.

Hadir dalam kegiatan panen ini Bapak Koseri (Kordinator Petugas Penyuluh Lapangan), Antonia Puspitasari Dom (PPL Distrik Jair), Ibu Persit Koramil 1711-13/GTR, Abdul Rohim (Tokoh masyarakat Pasundan), Oktovianus Bijan (Ketua RT 01 Prabu Atas), anggota Poktani Mekarsari dan anggota Poktani Windoyendit. (Pendam XVII/Cenderawasih).

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Koramil 12/Pasar Bersama Persit Bagikan Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan

Warta TNI

Safari Ramadhan Pangdam II/Swj, Ibadah dan Wahana Silaturahmi

Warta TNI

Anggota Koramil 10/Banding Agung Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Jalan Akibat Longsor

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Pantau Langsung Pelaksanaan Tes Kesehatan Calon Perwira PK TNI 2022

Warta TNI

Disiplin dan Waspada, Sesepuh Kujang Berikan Wejangan Prajurit Tri Dharma

Warta TNI

Bincang Hangat Satgas Yonif 143/TWEJ Bersama Warga Pegunungan Bintang

Warta TNI

Kasad Kembali Resmikan 10 Tambahan Pompa Hidram Untuk Mayarakat di Kab TTS

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Dampingi Gubernur Canangkan Satu Juta Patok Gema Patas di Kota Jambi