Cegah Stunting Di Papua, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 511/DY Terapkan Program Anak Asuh Satgas Yonif 143/TWEJ Sosialisasikan Bahaya Narkoba dan HIV AIDS Yonif 144/JY Bagikan Takjil Buka Puasa Untuk Warga Curup Dua Pemuda Bawa Ganja 250 Gram Ditangkap Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 725/Woroagi Wujud Sinergitas, Babinsa Komsos Dengan Perangkat Kelurahan

Home / Warta TNI

Sabtu, 11 Desember 2021 - 05:47 WIB

Ketua Persit KCK Koorcab Rem 042 Gelar Pertemuan Anggota

SRIWIIJAYADAILY

Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 042 Dam II/Sriwijaya Ny. Dewi Zulkifli menggelar acara Pertemuan Anggota Persit KCK Koorcab Rem 042 bertempat di Balai Prajurit Makorem 042/Gapu Jambi, Jum’at (10/12/2021).

Ny. Dewi Zulkifli, mengucapkan terimakasih kepada Wakil Ketua, Pengurus serta Anggota Persit yang telah menyempatkan hadir dalam acara tatap muka dengan jajaran ini.

Lebih lanjut Ny Dewi mengucapkan terimakasih kepada Ibu-ibu persit yang depan saya sebagai istri prajurit bagi saya ibu-ibu sudah hadir disini bagi saya sudah cukup luar biasa, saya berterima kasih karena telah hadir disini maupun secara virtual untuk bertatap muka dengan saya.

Baca :  Komisi 1 DPR Puji Konsep Smart Defence Jenderal Dudung di IKN

Tak lupa Ny. Dewi berpesan untuk para anggota persit dan jajaran agar senantiasa selalu mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala nikmat yang diberikan sampai saat ini, semoga dengan rasa syukur ini kita dapat selalu mendampingi dan mensupport suami kita dalam keadaan yang sulit.

Baca :  Panglima TNI Laksanakan Tradisi Admiral Inspection

Kita harus selalu bersyukur dalam segala sesuatu keadaan karena dengan bersyukur akan menambah rasa kebahagiaan dalam diri kita. Perjalanan hidup kita itu tidaklah mudah yang lebih sulit dalam menghadapi adalah suami kita yang selalu bekerja dan kita hanya sebagai pendamping untuk mensuport suami dan mendoakan yang terbaik dalam dinas maupun tugas”, tegasnya.

Baca :  Danrem 043/Gatam Pimpin Sidang Parade Calon Tamtama PK TNI AD Reguler Dan Keagamaan TA 2023

Dalam acara ini juga diisi penyuluhan PTM (Penyakit Tidak Menular) oleh Dr Fitriyani spesialis penyakit dalam yang membahas penyakit antara Diabetes, jantung, hipertensi dan stroke.

Diakhir acara, Ketua Persit KCK Koorcab Rem 042 PD II/Swj memberikan penghargaan kepada Ny. Fadli anggota Kodim 0415/Jambi yang meraih juara 3 Wastra dalam rangka HUT ke 76 TNI tahun 2021.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Hadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2021

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Tinjau Baksos Di Povinsi Babel

Warta TNI

Babinsa Hadiri Pertemuan Kader Posyandu Kelurahan Kampung Baru

Warta TNI

Pelatihan Operator Alat Berat Untuk OAP Selesai Digelar Kodam XVII/Cenderawasih, Peserta Dinyatakan Kompeten

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Hadiri Open Turnamen Gateball Gubernur Jambi Cup 2022

Warta TNI

Bersama Masyarakat, Babinsa Waropen Perbaiki Jembatan Yang Rusak

Warta TNI

Panglima TNI Olahraga Bersama Taruna AAU

Warta TNI

Kodim Jambi Segera Salurkan 12.000 BLT PKL dan Warung di Dua Kabupaten