Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Home / Warta TNI

Rabu, 22 Februari 2023 - 14:55 WIB

Kodim 0415/Jambi Gelar Sosialisasi Pembangunan Wilayah Tertib Reformasi Birokrasi (WTRB) TA 2023

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Komandan Kodim 0415/Jambi diwakili Kasdim Letkol Kav Dwi Desi Joko Wicaksono, Psc., M.sc., buka sosialisasi pimpin Rapat Sosialisasi Pembangunan Wilayah Tertib Reformasi Birokrasi (WTRB) TA. 2023, bertempat di di Ruang Data Makodim 0415/Jambi, Jln. Untung Suropati Kel. Jelutung Kec. Jelutung Kota Jambi, Rabu (22/2/2023) pagi

Rapat Sosialisasi Pembangunan Wilayah Tertib Reformasi Birokrasi (WTRB) TA. 2023 tersebut diikuti oleh ± 15 Orang peserta yang terdiri dari Para Pasi dan Para Bamin Staf, Bamin Unit Inteldim serta para operator staf Kodim 0415/Jambi.

Baca :  Pangdam II/Swj Lantik 124 Putra Sumsel Jadi Bintara

Kasdim 0415/Jambi Letkol Kav Dwi Desi Joko Wicaksono menyampaikan agar para Pa Staf dan peserta sosialisasi dapat mengikuti dengan bersungguh-sungguh dikarenakan kegiatan ini berhubungan dengan kerjasama antar staf yang saling berkaitan.

Baca :  Budi Setiawan : Anak Muda Merupakan Aset Bangsa

Pada kesempatan yang sama, Mayor Inf Mulyono selaku Pasiren Kodim 0415/Jambi menjelaskan bedanya Zona Integritas dan WTRB saat ini pelaksanaan antar Satker yang perbandingan memicu kita lebih baik dari satker lain dengan memunculkan inovasi, mendukung pelaksanaan tugas pokok satuan, yang syarat-syarat inovasi mendukung pelaksanaan tugas di Satuan, efesien dan efektif.

Upaya-upaya yang dilaksanakan oleh staf Kodim dalam menampilkan produk unggulan Kodim guna profil satuan zona integritas dan WTRB dengan melibatkan para Danramil satuan bawah, sehingga produk unggulan tersebut berguna/bermanfaat bagi Personel prajurit dan masyarakat sekitarnya, imbuh Mulyono.

Baca :  Kodam II/Swj Proses Hukum Oknum Anggota Desersi dan Diduga Menipu

Intinya, Rapat Sosialisasi Pembangunan Wilayah Tertib Reformasi Birokrasi (WTRB) TA. 2023 ini bertujuan menampilkan produk unggulan Kodim guna profil satuan zona integritas dan WTRB, tandasnya. **

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Menyatu Dengan Rakyat, Prajurit Rusa Hitam 721 Menjadi Penyemangat Masyarakat Membangun Gereja Di Pedalaman Papua

Warta TNI

Menghindari Pelanggaran Anggota, Dandim 0413/Bangka Adakan Waskat Melalui Jam Komandan

Warta TNI

KRI Banda Aceh-593 Sukses Daratkan Satgas Purna Tugas Pamrahwan Kembali Ke Home Base

Warta TNI

Masyarakat Pedalaman Papua Gembira Saat Satgas Yonif 143 Benahi Sarana Hiburan

Warta TNI

Kodam XVII/Cenderawasih Tutup Diktukba TNI AD TA 2022 Di Lapangan Rindam XVII/Cenderawasih

Warta TNI

Tanamkan Displin, Babinsa Berikan Pelatihan Kepada Siswa SMK Taruna Jambi

Warta TNI

Panglima TNI Mendampingi Presiden RI, Luncurkan Program Pemulihan Hak Korban Pelanggaran HAM Berat

Warta TNI

Anggota Satgas Yonif Raider 200/BN Jalankan Minggu Damai Bersama Jemaat Gereja PNIEL