Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Home / Warta TNI

Minggu, 16 Januari 2022 - 12:50 WIB

Membangun Kampung, Babinsa Imbau Pemuda Jauhi Miras Dan Pergaulan Bebas

SRIWIJAYADAILY

Berlokasi di Kampung Sawara Jaya, Distrik Waropen Bawah Kab. Waropen, Kopda Zainal Saparang Babinsa Koramil 1709-03/Warbah Kodim 1709/Yawa, menghimbau para pemuda untuk melakukan kegiatan yang positif dengan menjauhi minuman keras, narkoba dan pergaulan bebas, Minggu (16/01/2022).

Dikatakan Kopda Zainal, salah satu tugas sebagai Babinsa adalah melakukan pembinaan wilayah dalam rangka menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat serta kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Baca :  Kasad Dampingi Panglima TNI terima Kontingen Garuda XXIII-Q/Unifil Purna Tugas

“Maka dari itu melalui Komsos dengan pemuda ini, kami memberikan himbauan dan mengajak untuk menjaga keamanan dan ketertiban kampung dengan mengisi kegiatan-kegiatan yang positif, demi memajukan wilayah ini,” kata Babinsa.

“Sebab para pemuda merupakan motor penggerak setiap kegiatan di kampung, untuk itu kita harus mengarahkan mereka kepada kegiatan-kegiatan yang positif, seperti berolah raga, dan kegiatan lainnya yang bermanfaat besar bagi pendidikan dan masa depan mereka,” sambungnya.

Baca :  Hidup Sebatang Kara, Satgas Pam Puter Enggano Sambangi Nenek Rokaya

Dengan begitu Babinsa berharap para pemuda dapat menghindari kegiatan yang tidak bermanfaat, menjauhi miras, narkoba, pergaulan bebas. Termasuk saat ini untuk mengikuti vaksinasi Covid-19 dan tetap mematuhi protokol kesehatan dalam mencegah penyebaran virus Covid-19.

Baca :  Bina Sinergitas, Babinsa Komsos Dengan Staf Kelurahan Orang Kayo Hitam

“Kesemuanya itu untuk mewujudkan cita-cita para pemuda dimasa depan dan membahagiakan orang tua, serta dapat berguna bagi kemajuan dan kesejahteraan wilayah yang kita cintai dan banggakan ini”, harap Babinsa kepada pemuda. (Pendam XVII Cenderawasih)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Ikuti Acara Do’a Bersama Dalam Rangka Peringati Hari Juang TNI AD Secara Virtual

Warta TNI

Wamenhan RI dan Wakasad Kunjungi Skadron 11/Serbu Lanumad, Serah Terima Halikopter Sekaligus Tinjau Alutsista

Warta TNI

Terima Kasih Bapak TNI, Teruslah Membangun Untuk Rakyat

Warta TNI

Peduli Masyarakat Perbatasan, Satgas Yonif 725/Woroagi Beri Pelayanan Kesehatan Door To Door

Warta TNI

Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 0417/Kerinci Gali Pembuatan Pipa Air Bersih untu Masyarakat

Warta TNI

Masyarakat Pedalaman Papua Sambut Baik Pos Satgas TNI 412 Kostrad

Warta TNI

Wujudkan Kebersamaan, Pendam XVII/Cenderawasih Gelar Silaturahmi Bersama Insan Pers

Warta TNI

Korem 173/PVB Sampaikan Belasungkawa Kepada Keluarga Korban Kekejaman KST