Silang Monas Bak Lautan Manusia, Antusias Saksikan Puncak HUT ke-79 TNI Defile Pasukan dan Alutsista Meriahkan HUT Ke-79 TNI di Palembang Kasrem 042/Gapu Pimpin Upacara Puncak Peringatan HUT Ke-79 TNI Tahun 2024 HUT TNI Ke-79 di Wilayah Tanjab, TNI-Polri Perkuat Sinergitas Lewat Simbol Kebersamaan Kodim 0419/Tanjab Gelar Syukuran HUT TNI Ke-79, Perkuat Sinergi dengan Masyarakat

Home / Portal Militer

Jumat, 24 Februari 2023 - 12:04 WIB

Pangdam III/Siliwangi Serahkan Seperangkat Alat Musik, Dukung Pelaksanaan Tugas Prajurit Ajendam

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Bandung, – Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo menyerahkan seperangkat alat musik band kepada Ajendam III/Siliwangi di Lapangan Makodam III/Siliwangi Jl. Aceh No. 69 Kota Bandung, Jawa Barat, Selasa (21/02/2023).

Seusai mengikuti launching Aplikasi Super Elektronik Tabungan Wajib Perumahan Angkatan Darat (ETWPAD), Pangdam secara simbolis menyerahkan alat musik untuk Siliwangi Band kepada Kaajendam III/Slw Kolonel Caj Dr. Yadi Nurfendi, S.Sos., M.Si., M.IPol, CTMP.

Baca :  Babinsa Bersama Perangkat Kecamatan Pasar Lakukan Pengecekan Drainase untuk Atasi Banjir

Sementara itu alat musik bantuan Pangdam berupa 1 set Drum Elektrik merk Yamaha DTX6KX, 1 buah Pedal Drum Mapek P600, 1 buah kursi drum Harier GD2, 1 buah Gitar Elektrik Shecter C-6 plus, 1 buah Gitar Elektrik Cort CR200, 1 buah Bass Yamaha TRBX304MGR, 1 buah Keyboard KORG Kross2-61, 1 unit Ampli Gitar Boss KTN 100, 1 unit Ampli Keyboard Behringer KXD 12.

Kemudian 1 unit Ampli Bass Heryke HD 150, 1 unit Mixer Digital Behringer X32, 2 unit Mic Wireless JK kustik Ju 1300, 1 bh stand keyboard, 3 buah Strap gitar, 2 roll kabel canary, 40 buah nuetrick dan 8 buah Jack Akay.

Baca :  Hadapi Pilkada Serentak 2024, Kodam II/Swj Gelar Pasukan Pengamanan

Pemberian alat musik tersebut sebagai wujud perhatian Kodam terhadap satuan di jajarannya guna mendukung pelaksanaan tugas.

Pangdam berpesan agar alat musik tersebut dimanfaatkan dengan baik, dipelihara dan dirawat supaya memiliki usia pakai lebih lama.

Pada kesempatan yang sama Kaajendam menyampaikan ucapan terima kasih kepada Pangdam III/Slw atas perhatiannya terhadap satuan di jajaran dengan memberikan seperangkat alat musik.

Baca :  Yayasan RQA Jambi Sukses Gelar Diklat Bahasa Arab Metode Muyassaroh Level Dasar

“Kami mengucapkan terima kasih kepada bapak Panglima yang telah mendukung perlengkapan Band, untuk menambah semangat anggota dalam mendukung tugas-tugas Kodam III/Siliwangi,” ungkap Kaajendam.

Turut hadir pada acara tersebut Kasdam III/Siliwangi, Kapoksahli Pangdam III/Siliwangi, para Asisten Kasdam III/Siliwangi serta Dan/Kabalakdam III/Siliwangi. (Pendam III/Siliwangi).

Share :

Baca Juga

Portal Militer

Irdam II/Sriwijaya Hadiri Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-93 Tahun 2021

Binter

Babinsa Mersam Beri Pendampingan kepada Petani untuk Tingkatkan Hasil Panen

Portal Militer

Pasiterdim 0415/Jambi Hadiri Festival Candi Muaro Jambi (FCMJ) 2023

Portal Militer

Danrindam II/Swj Ingatkan Pentingnya Netralitas TNI Pada Pemilu 2024

Portal Militer

Mayor Widi Bekali Mahasiwa Baru STIKBA Jambi Dengan Wawasan Kebangsaan

Portal Militer

Wujud Kepedulian Dan Berbagi Kasih, Satgaspamtas RI PNG Yonif 123/RW Bagikan Pakaian Untuk Masyarakat

Portal Militer

Pihak Rektorat Unbari Apresiasi Pelaksanaan Vaksinasi Koramil Telanaipura

Portal Militer

Mayor Beni Dipercaya Menjadi Danup Peringatan Hari Juang TNI AD di Makorem 042/Gapu