Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, Koops TNI Habema Sita Senpi dan Puluhan Munisi Panglima TNI Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi di Papua dan Permasalahan Tanah di Sumsel Mayjen TNI M. Naudi Nurdika Terima Tongkat Komando Pangdam II/Swj Demokrat Kota Jambi : Budi Setiawan yang Pertama Mungkin Ini Kode

Home / Warta TNI

Rabu, 1 Maret 2023 - 18:56 WIB

Pengungsi Di Makodim 1702/JWY Terima Bantuan Langsung Dari Kemensos RI

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Kementerian Sosial RI memberikan bantuan untuk pengungsi di Makodim 1702/JWY Jl. Yos Sudarso, Distrik Wamena, Kab. Jayawijaya, Prov. Papua Pegunungan, Rabu (01/03/2023).

Bantuan tersebut diberikan Kemensos RI kepada pengungsi korban kerusuhan yang saat ini berada di tempat penampungan di Makodim 1702/JWY.

Baca :  Wujudkan Ketahanan Pangan di Papua Pegunungan, Kodim 1702/Jayawijaya Buka Lahan Pertanian

Penyerahan bantuan oleh Kemensos RI secara simbolis diterima oleh Perwira Seksi Teritorial (Pasiter) Kodim 1702/JWY Kapten Inf Nur Abdillah.

“Bantuan yang diberikan Kemensos RI ini merupakan bentuk kepedulian kepada korban kerusuhan wamena,” ungkap Pasiter Kodim 1702/JWY Kapten Inf Nur Abdillah.

Baca :  Wujudkan Impian Masyarakat, Satgas TMMD Kodim 0426/TB Bangunkan Jembatan

Sementara itu, Dandim 1702/JWY Letkol Cpn Athenius Murip, S.H., M.H., mengatakan bantuan tersebut merupakan upaya bersama dalam membantu meringankan beban pengungsi yang saat ini berada di Makodim 1702/JWY.

Baca :  TNI AD Manunggal Air Datang, Warga Perbatasan Pun Senang

“Kami berharap akan banyak pihak yang ikut membantu korban kerusuhan wamena, sebab saudara-saudara kita saat ini sangat membutuhkan bantuan, apapun bentuk bantuan yang diberikan sangatlah berarti bagi mereka,” ujar Dandim 1702/JWY.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Babinsa Paal Merah Monitoring Penyaluran Bantuan Pangan CBP

Warta TNI

Dampingi Panglima TNI, Kasad Jelaskan Isi Koleksi Museum Taruna Abdul Djalil Akmil Magelang

Warta TNI

HUT TNI Ke 78 Polres Merangin Dan Sarolangun Beri Surprise Ke Kodim 0420/Sarko

Warta TNI

Satgas MTF TNI AL Berperan Sebagai Peacekeeper, Duta Budaya dan Duta Pariwisata Indonesia

Warta TNI

Tingkatkan Kemampuan Prajurit, Korem 042/Gapu Gelar Latihan Menembak

Warta TNI

Pasiterdim 0415/Jambi Ikuti Upacara Peringatan Detik Detik Proklamasi Kemerdekaan RI Ke 78 di Pendopo Kantor Bupati Muaro Jambi

Warta TNI

Kodam II/Sriwijaya Kembali Gelar TMMD di 5 Kabupaten Wilayah Sumbagsel

Warta TNI

Kasdam II/Sriwijaya Resmi Tutup TMMD Ke 116 di Sarolangun