Akses Jembatan Terputus, Kodim Lubuk Linggau Kerahkan Babinsa Bantu Seberangkan Warga dan Anak Sekolah Gunakan Perahu dan LCR Lepas Sertijab, Pangdam II/Swj Silaturahmi ke PJ Gubernur dan Kapolda Sumsel Jadi Pendaftar Pertama ke PKB, Budi Setiawan Harap PKB Bisa Koalisi dengan Golkar PJ. Gubernur Sumsel Apresiasi Kinerja Kodam II/Swj Telah Mensukseskan Program Pemerintah dengan Kerja Cepat dan Cerdas Agar Dikenang dan Dicintai Anggota, Mayjen TNI Yanuar Adil: Selalu Berusaha Terbaik

Home / Warta TNI

Kamis, 9 Februari 2023 - 12:12 WIB

Ratusan Pelajar SMA Negeri 1 Metro Terima Sosialisasi Penerimaan Prajurit TNI AD

Ratusan Pelajar SMA Negeri 1 Metro Terima Sosialisasi Penerimaan Prajurit TNI AD/ FOTO : Dok. Pendam II/Swj

Ratusan Pelajar SMA Negeri 1 Metro Terima Sosialisasi Penerimaan Prajurit TNI AD/ FOTO : Dok. Pendam II/Swj

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Dihadapan kurang lebih 100 Pelajar SMA Negeri 1 Metro, Paur Diapra/Ada PNS Ajenrem 043/Gatam Letda Caj Ezzy Julianto, S.E., memberikan Sosialisasi Penerimaan Prajurit TNI AD TA. 2023 yang diselenggarakan di Aula SMA Negeri 1 Metro Jalan Jend AH. Nasution No. 222, Yosodadi, Kecamatan Metro, Metro Timur, Lampung, Kamis (09/02/2023).

Letda Caj Ezzy Julianto, S.E., menyampaikan bahwa, pada hari ini Ajenrem dan pihak terkait di jajaran Korem 043/Gatam melaksanakan Sosialisasi Penerimaan Prajurit TNI AD TA. 2023 di kalangan para pelajar (siswa) SMA Negeri 1 Metro.

Baca :  Satgas Yonif 200/BN Lakukan Anjangsana Ke Kampung Nunggere

“Sosialisasi ini dilaksanakan agar para Pelajar calon pendaftar mengerti dan memahami persyaratan apa yang harus dipenuhi dan materi apa saja yang akan diujikan serta tahapan seleksi penerimaan prajurit TNI AD, jika kemudian mereka akan ikut dalam penerimaan prajurit”, jelasnya.

Baca :  Safari Ramadhan Pangdam Beserta Ketua Persit KCK Daerah XVII/Cenderawasih Di Mazidam

Lebih lanjut dikatakan bahwa, kegiatan sosialisasi yang dilaksanakan tersebut bertujuan untuk memberikan gambaran singkat tentang mekanisme penerimaan prajurit, sekaligus memotivasi para pelajar untuk mengabdikan diri melalui jalur TNI AD,

“Dalam Sosialisasi ini, kita juga menghadirkan pihak yang berkaitan langsung dengan penerimaan prajurit baru, agar peserta bisa mendengar langsung dari para pemateri,” jelasnya.

Baca :  Pangdam Cenderawasih Bersama Mentan RI Tinjau Pompanisasi Di Tanah Miring

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Kepala Sekolah SMAN I Metro Bpk. M. Kholid M.Pd, Wakahumas SMAN 1 Metro Ibu Sri Wijayanti, S.Pd, Dewan Guru SMAN I Metro, Pasiminkes Denkesyah 02.04.03 Lampung Kapten Ckm Suwanto beserta Staf, Paur Prod Penrem 043/Gatam Lettu Inf Yudi Yanda, dan Staf Jasrem 043/Gatam. (Pendam II/Sriwijaya)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Lepas Kopasgat, Pangdam XVII/Cenderawasih : Terima Kasih Atas Segala Dharma Bakti

Warta TNI

Kasad Berikan Bantuan Untuk 7 Ponpes Serta Paket Sembako Anak Yatim dan 112 Anak Stunting

Warta TNI

Tim Aswasdallat Kodam II/Sriwijaya Tinjau Latbakjatri Yonif 147/KGJ

Warta TNI

Satgas TNI 405/SK Hadir Sebagai Saudara Dalam Suka Dan Duka

Warta TNI

TNI-Polri Gelar Rapat Pimpinan

Warta TNI

Peduli Cerdaskan Generasi Penerus Bangsa, Satgas Pamtas Yonif 645/GTY Bantu Menjadi Tenaga Pendidik SD Perbatasan

Warta TNI

Peduli Sesama, Satgas Yonif 125/SMB Santuni Lansia Di Kampung Kartini

Warta TNI

Jalin Keakraban, Satgas Yonif Raider Khusus 113/JS Makan Bersama Warga