Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan

Home / Warta TNI

Kamis, 23 Juni 2022 - 11:09 WIB

Saksikanlah Laga Final Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022 Zona Kota Jambi di Stadion Persijam

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Hari ini Kamis (23/6), akan berlangsung babak final Liga Santri PSSI Piala Kasad 2022 zona Kota Jambi di Stadion Persijam dengan mempertemukan kesebelasan Ponpes Jauharen melawan Ponpes Tawakkal.

Demikian disampaikan Kapenrem 042/Gapu Mayor Inf RM Hatta dalam keterangann tertulisnya.

Diprediksi pertandingan final antara kesebelasan Ponpes Jauharen melawan Ponpes Tawakkal akan berlangsung seru. Dimana kesebelasan Ponpes Tawakkal pada Rabu kemaren menang 3 – 0 atas kesebelasan Ponpes Alhidayah.

Baca :  Satgas Yonif 200/BN Gelar Acara Adat Bakar Batu Dihari Idul Fitri

Sedangkan pada pertandingan semi final lainnya antara Kesebelasan Ponpes Jauharen melawan Ponpes Mambaul’ulum tercipta 8 gol tanpa balas, ungkap Hatta.

Pesta gol yang terjadi di stadion Persijam ini, diawali gol cepat pada menit kelima oleh pemain bernomor punggung 53 Raikal Rizky, disusul oleh pemain nomor punggung 4 Robianggara pada menit kesembilan, Khairudin nomor punggung 10 pada menit ke 22, Armansah nomor punggung 8 pada menit ke 39.

Baca :  Dandim 0416/Bute Bersama Forkopimda Bungo Meninjau Pos Pam Arus Mudik Lebaran

Serta Alfian nomor punggung 56 pada menit ke 46, Raikal Rizky nomor punggung 53 kembali mencetak gol pada menit ke 59, Jebrudin nomor punggung 57 pada menit ke 62 dan M. Arlan, nomor punggung 31 pada menit ke 65, imbuhnya.

Raikal Rizky yang mencetak 2 gol dalam pertandingan ini mengatakan, dirinya dan rekan-rekannya yakin bisa mewakili Kota Jambi dalam tingkat Provinsi dan Insya Allah kami optimistis bisa mewakili Prov Jambi pada putaran final tingkat Nasional di Gelora Bung Karno Jakarta.

Baca :  Pabungdim Muaro Jambi Hadiri Penyelenggaraan Musrenbang RKPD 2025

“Kami akan terus berlatih dengan penuh semangat, dan tentunya harus terus meningkatkan kekompakkan tim, karena kemenangan yang kami raih itu atas kerja sama semua pemain’’, tandasnya. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Tongkat Komando Jabatan Dandim Sarko Akan Diserah Terimakan

Warta TNI

Ukir Prestasi, Prajurit Yonzipur 2/SG Sumbang Medali Emas Muay Thay

Warta TNI

Babinsa Hadiri Rapat Mini Lokakarya Percepatan Penurunan Stunting di Kumpeh Ulu

Warta TNI

Korem 043/Gatam Bersama Unsur TNI Gelar Baksos Kesehatan

Warta TNI

Al Qur’an Dan Kurma Dari Raja Arab Saudi Untuk Warga Mabesad

Warta TNI

Datangi Kampung Kulirik, Satgas Yonif RK 115/ML Bantu Pembuatan Honai Rumah Bapak Gembala

Polri

Tingkatkan Sinergitas, TNI-POLRI di Wilayah Tanjab Timur Gelar Apel Gabungan

Warta TNI

Jelang Penutupan, Sasaran Fisik Program TMMD Kodim Jambi Telah Capai 100 Persen