Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Home / Warta TNI

Selasa, 21 Maret 2023 - 14:25 WIB

Sambil Duduk Lesehan, Babinsa Ajak Pemuda Berbuat Hal Positif

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Sambil Duduk Lesehan bersama bapak Rinto Halim Tokoh Pemuda Tionghoa Kec Jelutung, Babinsa Koramil 415-10/Jambi Selatan Kodim 0415/Jambi Sertu Holik melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat dan tokoh pemuda, Senin (21/3/2023)

Hal ini dilakukan guna mempererat tali silaturahmi dan kerja sama yang baik dalam rangka mendukung tugas pokok Babinsa serta terwujudnya Kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Baca :  Danyonkav 5/DPC: "Setetes Darah Kita, Sejuta Harapan Bagi Penerimanya"

Sertu Holik menuturkan, tokoh pemuda menjadi salah satu tujuan dalam membina dan meningkatkan jalinan komunikasi, karena dari mereka akan diperoleh informasi perkembangan dan situasi, sehingga bisa digunakan untuk deteksi dini dan pencegahan dini, dengan mengajak para Babinsa untuk berdiskusi di wilayah binaannya.

Baca :  Blusukan Hingga ke Dusun, Kadispenad Cek Pelaksanaan TMMD di Bantul

“Demi menjaga hubungan yang harmonis, seorang Babinsa harus mendatangi dan berkomunikasi bersama warga atau elemen masyarakat lainnya,” tuturnya.

Dia berterima kasih kepada warga Kecamatan Jelutung atas segala informasi yang selalu diberikan secara cepat. Semua warga memang sudah menjadi andalan dalam penerimaan informasi yang selalu dapat dipercaya dan bisa dipastikan selalu rinci dalam penyampaian informasi.

Baca :  Sebanyak 32 Personel Kodam Cenderawasih Di Berangkatkan Ke Tanah Suci Makkah Untuk Melaksanakan Umroh

“Untuk itu saya sebagai Babinsa tetap perlu berkomunikasi untuk menambah kedekatan dan silaturahmi dengan warga,” harapnya. (**)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Babinsa Kodim Bute Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Pendampingan Kepada Petani Cabe

Warta TNI

TNI Pastikan Gerombolan KST Tembak Aparat di Pegunungan Bintang Adalah HOAX

Warta TNI

Bangga.. Out Standing Performance Untuk Satgas TNI AL KRI FKO-368 Dari Tim First Quarter Evaluation UNIFIL

Warta TNI

Pangdam XII/Tpr Minta Prajurit Hindari Pelanggaran dan Jaga Keharmonisan Keluarga

Warta TNI

Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat, Pangdam XVII/Cenderawasih : Tingkatkan Kualitas Kepemimpinan

Warta TNI

Tanamkan Kepedulian Sesama Sejak Dini, Murid TK Kartika Jaya Ikut Berbagi Takjil

Warta TNI

Danrem 045/Gaya Pimpin Rakor Penghijauan dan Pemanfaatan Lahan Tidur di Wilayah Babel

Warta TNI

Bersama Masyarakat Satgas Yonif 143/TWEJ Lakukan Gotong Royong Di Perbatasan