Agar Dikenang dan Dicintai Anggota, Mayjen TNI Yanuar Adil: Selalu Berusaha Terbaik Terima Kunjungan Kehormatan Danjen USARPAC, Kasad Sepakat Perkuat Kerja Sama Pangdam II/Swj Mayjen TNI M. Naudi Nurdika Siap Lanjutkan Program Pejabat Sebelumnya Piala Asia U-23 2024, Garuda Muda Sukses Melenggang ke Babak Perempat Final Setelah Mengalahkan Yordania Dengan Skor 4-1 Saya Budi, Terima Kasih Warga Jambi, Terima Kasih Airlangga

Home / Warta TNI

Rabu, 14 Desember 2022 - 15:58 WIB

Sambut Hari Juang TNI AD, Kodim 0416/Bute Adakan Doa Bersama dan Bakti Sosial

Sambut Hari Jaung TNI AD, Kodim 0416/Bute Adakan Doa Bersama dan Bakti Sosial

Sambut Hari Jaung TNI AD, Kodim 0416/Bute Adakan Doa Bersama dan Bakti Sosial

SRIWIJAYADAILY, Bungo – Memperingati Hari Juang TNI Angkatan Darat Ke -77 Tahun 2022 yang mengusung tema “TNI Angkatan Darat Di Hati Rakyat” Kodim 0416/Bute adakan Doa Bersama, Donor Darah, Sunatan Massal dan Bakti Sosial santuni Anak Yatim di Polkes 02.10.11 Bute, Rabu (14/12/2022).

Dandim 0416/Bute Letkol Inf Evid Nirwan E, S.H., M.Si mengatakan, kegiatan doa bersama sekaligus bakti sosial ini adalah dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD yang ke-77.

Baca :  Kasdam II/Swj : Nuzulul Qur'an, Introspeksi Diri dan Tingkatkan Kualitas Imtaq

“Peringatan hari Juang TNI AD ke-77 tahun 2022, kita adakan melalui bentuk kegiatan do’a bersama, Donor Darah, Sunatan Massal dan Bakti Sosial santuni Anak Yatim, agar hubungan erat dan emosional yang terjaga selama ini tetap kuat, dimana TNI salah satu tugasnya adalah membantu kesulitan rakyat sekelilingnya,” ujarnya.

Baca :  Dandim 0415/Jambi Bersama Forkopimda Kota Jambi Cek Stok Ketersediaan Beras Jelang Ramadhan

Dandim menambahkan, bantuan ini tidak seberapa nilainya akan tetapi ini bisa di jadikan satu ikatan keluarga dimana pada saat ini dapat langsung bertatap muka dan bersilaturahmi dengan para anak harapan bangsa.

Jangan merasa malu jika memberi sedikit untuk amal, itu selalu ada kebaikan dalam memberi, tidak peduli seberapa kecil, tentunya dalam hal ini mempunyai hubungan yang sangat berarti khususnya bagi saya pribadi maupun satuan Kodim 0416/Bute.

Baca :  Atasi Serangan OPM Pimpinan Egianus Kogoya Ke Pos TNI, Koops TNI Habema Sita Senpi dan Puluhan Munisi

“Satuan Kodim 0416/Bute akan selalu berbuat yang terbaik bagi masyarakat diwilayah satuan ini, agar upaya kami dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat , baik dalam program kerja satuan maupun hubungan sosial kemasyarakatan,”tutupnya.

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Dandim 0416/Bute Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Satria Negara

Warta TNI

Wujud Kemanunggalan Dengan Rakyat, TNI Makan Bareng Warga Di Lokasi TMMD

Warta TNI

Capai Progress 50% Pembangunan RTLH Milik Edi Chandra Terus Di Kebut Satgas TMMD Kodim 0416/Bute

Warta TNI

Kasal : Keistimewaan Bulan Ramadhan Adalah Diturunkan Al Quran

Daerah

Prajurit Satran Koarmada II Latihan Deteksi Bawah Air

Warta TNI

Danrem 023/KS Berikan Tali Asih Pada Anak Penderita Stunting

Warta TNI

Ibadah Bersama Prapaskah, Satgas Yonif 725/Woroagi Berikan Alkitab, Sembako Dan Pakaian

Warta TNI

Ciptakan Keakraban, Babinsa Koramil Sengeti Blusukan Ke Rumah Warga Binaan