Kasad Terima Penghargaan Nawacita Awards 2024 Dandim 0415/Jambi Raih Juara ke-3 dalam Lomba Karya Jurnalistik TMMD ke-121 Pangdam II/Sriwijaya Tekankan Netralitas TNI dalam Pilkada Serentak 2024 Babinsa Muara Bulian Berikan Wawasan Kebangsaan kepada Siswa SMKN 2 Batanghari Babinsa Tanjung Pasir Pantau Kegiatan Forum Indonesia Muda di Kota Jambi

Home / Portal Militer

Minggu, 23 Januari 2022 - 13:12 WIB

Satgas Yonif 144/JY Gelar Posyandu Lansia Bersama Nakes di Perbatasan

Kapuas Hulu, Sriwijadaily.co.id – Anggota Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 144/JY menggelar Posyandu Lansia bersama tenaga kesehatan puskesmas di Desa Langau Kecamatan Puring Kencana Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat.

Hal ini disampaikan Dansatgas Pamtas Letkol Inf Andri Suratman dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (22/1/2022).

Baca :  Kasal Tutup Pendidikan dan Wisuda AAL Angkatan ke-69 di Surabaya

Dijelaskan Dansatgas, kegiatan Posyandu lansia ini sering kita dilakukan anggota Satgas bersama tenaga kesehatan Puskesmas.

“Ini sebagai wujud perhatian kami kepada lansia yang selama ini kesulitan untuk memeriksakan kesehatannya, karena jarak fasilitas kesehatan cukup jauh, ” ungkapnya.

Lebih lanjut dikatakan, kegiatan Posyandu ini sangat penting untuk memeriksa kesehatan bagi para lansia, dengan adanya kegiatan ini memudahkan bagi lansia untuk memperoleh pelayanan kesehatan secara cepat dan mudah dijangkau dari tempat tinggal masing-masing.

Baca :  Babinsa Koramil 415-09/TP Giatkan Komsos dan Siskamling di Kelurahan Beliung

Di tempat terpisah, Ines Amd.Kep selaku perawat Puskesmas mengatakan, selain melaksanakan pemeriksaan para lansia ini diberikan penyuluhan tentang pentingnya menjaga pola hidup sehat.

Baca :  Membangun Keakraban, Satgas Pamtas RI-PNG Gelar Anjangsana di Pos Wanam

“Kami mengucapkan terima kasih banyak atas bantuan dari bapak-bapak Satgas yang telah membantu kami dalam melaksanakan Posyandu Lansia di Desa ini, ” pungkasnya. Dikutip melalui laman Dispenad. (**)

Share :

Baca Juga

Portal Militer

Penembakan Di Pos Ramil Kiwirok Oleh KST, Satu Prajurit Gugur

Portal Militer

Babinsa Serka Damanhuri Bantu Perbaikan Atap Rumah Warga Yang Rusak Akibat Diterpa Angin Kencang

Portal Militer

Perkuat Ekonomi Rakyat, Babinsa Dan Masyarakat Bangun Pasar Tradisonal

Portal Militer

Pasi Inteldim 0415/Jambi Cek Kelengkapan Administrasi Randis Jajaran

Portal Militer

Dandim 0415/Jambi Menerima Audiensi dari Pimpinan Cabang PNM Jambi

Portal Militer

Danrem 045/Gaya Pimpin Rapat Percepatan Vaksinasi TNI dan Operasi PPKM

Binter

Babinsa Koramil 04/Muara Bulian Adakan Komsos di Desa Senaning

Portal Militer

Wajah Baru Media Center Kodam I/BB Jadi Rumah Bersama Segenap Awak Media