Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Home / Warta TNI

Selasa, 28 Februari 2023 - 17:28 WIB

Selamatkan Generasi Muda, Babinsa Ingatkan Bahaya Narkoba

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Maraknya peredaran dan penggunaan narkoba yang sudah memasuki wilayah pedesaan, para Babinsa jajaran koramil 415-05/Sengeti Kodim 0415/Jambi selalu aktif mengingatkan pola hidup sehat para pemuda melalui metode komunikasi sosial (komsos).

Seperti yang dilakukan oleh salah satu Babinsa Desa Manis Mato Serda Andi saat melaksanakan komunikasi sosial dan silaturahmi dengan pemuda di Desa Manis Mato Kecamatan Tamanrajo Kabupaten Muarojambi, Selasa (28/2/23).

Dalam kesempatan kali ini, Serda Andi menghimbau dan mengajak para pemuda untuk Menghindari dan tidak mengkonsumsi narkoba karena merusak masa depan generasi penerus bangsa dan juga dapat merusak fisik dan mental serta dapat melemahkan akal dan merusak Aqidah, terang Andi.

Baca :  Peduli Kesehatan KBT, Pangdam II/Swj Hadirkan Dokter Subspesialis

Disamping itu Babinsa juga mengingatkan para pemuda untuk tidak minum minuman keras atau minuman yang mengadung alkohol karena dapat memicu keributan karena jika sudah mabuk, kesadaran akan berkurang dan kesadaran tidak terkontrol.

Baca :  Selain Sebar Hoax, KKB Berbaur Dengan Masyarakat Sebagai Tameng

Sehingga akan memicu keributan dan keonaran yang berdampak keamanan dan ketertiban masyarakat terganggu, dimana kita semua diharapkan selalu menjaga stabilitas keamanan dan selalu Waspada jangan sampai adanya provokasi dan upaya mengacaukan keamanan dan ketertiban masyarakat, tegas Serda Andi. (pendimjambi)

Baca :  Semarakkan 'Medical Campaign Day', Satgas Kizi TNI Konga Berikan Layanan Kesehatan Gratis Bagi Penduduk Lokal

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Danrem 072/Pamungkas Dampingi Kasad Resmikan Gedung Makodim 0709/Kebumen

Daerah

Kodam II/Sriwijaya Kembali Tertibkan Rumdis di Palembang Sesuai Prosedur

Warta TNI

Kodam II/Sriwijaya Gelar Sarasehan BPJS Kesehatan

Warta TNI

Rumah Sakit dr. Bratanata Jambi Gelar Pelatihan ATLS Periode Ke-IV 2022

Warta TNI

Mayjen TNI Yanuar Adil Jadi Warga Kodam II/Sriwijaya

Warta TNI

Terjun Langsung Ke Rumah Warga Satgas Yonif Raider 200/BN Berikan Layanan Kesehatan

Warta TNI

Percepat Penurunan Angka Stunting, Kodim 0420/Sarko Adakan Kerjasama Dengan BKKBN

Warta TNI

Dandim 0415/Jambi : Peringatan Hari Kontrasepsi Sedunia Dapat Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Dalam Melaksanakan Keluarga Berencana