Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Home / Warta TNI

Sabtu, 21 Mei 2022 - 20:08 WIB

Siswa SMAK Seminari Mario John Boen Pangkalpinang Mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Di Korem 045/Gaya

Siswa SMAK Seminari Mario John Boen Pangkalpinang Mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Di Korem 045/Gaya (Penrem045gaya)

Siswa SMAK Seminari Mario John Boen Pangkalpinang Mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Di Korem 045/Gaya (Penrem045gaya)

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Danrem 045/Gaya Brigjen TNI Ujang Darwis, MDA yang diwakili oleh Kasiter Kasrem Letnan Kolonel Kav Mujahidin, S.Sos., membuka Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar (LKTD) Siswa SMAK Seminari Mario John Boen Pangkalpinang, di lapangan upacara Makorem Jl. Pulau Bangka Kel.Air Itam Kec. Bukit Intan Kota Pangkalpinang, Sabtu (21/05/2022).

Baca :  Tekan Inflasi, Pangdam II/Sriwijaya Serukan Gerakan Tanaman Pangan di Pekarangan

Kegiatan ini terselenggara atas kerjasama antara pihak sekolah SMAK Seminari Mario John Boen Pangkalpinang dengan Korem 045/Gaya.

Kasiter Kasrem Letnan Kolonel Kav Mujahidin saat membacakan sambutan Danrem 045/Gaya menyampaikan bahwa kegiatan pelatihan kepemimpinan bagi para siswa untuk menyiapkan Sumber Daya Manusia (SDA) sebagai pemimpin yang handal dan profesional berkarakter dan mampu melayani di era milinial.

Baca :  Danrindam II/Swj Buka Diktukba TNI-AD TA.2024, Ini Pesannya Kepada Siswa

Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar (LKTD) ini bertujuan mempersiapkan siswa mampu berorganisasi secara aktif dalam meningkatkan pengetahuan managemen sekolah dan meningkatkan mobilitas berbagai kegiatan yang bersifat pembekalan dan latihan materi pengetahuan, wawasan kebangsaan, Psikologi lapangan, dan keterampilan ketangkasan.

Baca :  Dandim 0416/Bute Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Santri

Diharapkan dapat menjadikan pedoman dasar kemampuan kepemimpinan para siswa sesuai sasaran yang harus dicapai, membentuk jiwa korsa dan rasa nasionalisme.

Serta memiliki mental idiologi dan kepribadian yang baik. Menjadi tauladan bagi teman-temannya dan lingkungannya serta memiliki solidaritas kerjasama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, kata Kasiter.(Penrem 045/Gaya).

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Lanal Bintan Berikan Santunan Korban Kecelakaan Laut Nelayan Asal Kijang

Warta TNI

Peduli Rumah Ibadah, Babinsa Bantu Pembuatan Pondasi Masjid Al Huda di Desa Mengandung

Warta TNI

Satgas TNI 301/PKS Bersama Warga Perkuat Ketahanan Pangan Di Wilayah Puncak Jaya

Warta TNI

Lepas Sambut Pangdam XVII/Cenderawasih, Gubernur Papua : “Selamat Datang Dan Selamat Bertugas”

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Hadiri Upacara Pembukaan Pendidikan Pembentukan Bintara Polri TA 2022 Gelombang II

Warta TNI

Pangdam XVII/Cenderawasih Lantik 137 Putra Terbaik di Papua Jadi Prajurit TNI AD

Warta TNI

Waspadai Geng Motor, Babinsa Kasang Jaya Lakukan Pendekatan Persuasif Kepada Kelompok Pemuda

Warta TNI

Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Panglima Angkatan Bersenjata Diraja Brunei