Kasad : Dansat Harus Berinovasi Untuk Kemajuan Satuan Kodim 0417/Kerinci Kerahkan Babinsa Bantu Bersihkan Lumpur di Rumah Warga Desa Semumu Akibat Banjir Budi Setiawan Ambil Formulir Pendaftaran Cawako Ke PDI Perjuangan Kota Jambi Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan Kasad Terima Penyerahan Jabatan Ka RSPAD dan Pimpin Sertijab 7 Jabatan Strategis TNI AD

Home / Warta TNI

Sabtu, 12 Februari 2022 - 10:59 WIB

“Volans” dari Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh Raih 1000 Jam Terbang Pesawat Super Tucano

Penyematan badge 1000 jam terbang dilakukan Komandan Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh Letnan Kolonel Pnb Heru Wardhana, S.Sos., di Shelter Tucano kepada Letnan Satu (Lettu) Pnb Satrio “Volans” Gangsar Budiarto (Dispenau)

Penyematan badge 1000 jam terbang dilakukan Komandan Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh Letnan Kolonel Pnb Heru Wardhana, S.Sos., di Shelter Tucano kepada Letnan Satu (Lettu) Pnb Satrio “Volans” Gangsar Budiarto (Dispenau)

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Letnan Satu (Lettu) Pnb Satrio “Volans” Gangsar Budiarto, penerbang pesawat  Tempur Taktis TNI AU jenis EMB 314 Super Tucano dari Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh, Selasa (8/2) meraih 1000 jam terbang dalam suatu training di area latihan Lanud Abd Saleh.  Penyematan badge 1000 jam terbang dilakukan Komandan Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh Letnan Kolonel Pnb Heru Wardhana, S.Sos., di Shelter Tucano.

Baca :  Perkuat Ketahanan Pangan, Danrem 045/Gaya Bersama Forkopimda Tanam Cabai Serentak

Menurut Komandan Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh Letnan Kolonel Pnb Heru Wardhana, S.Sos., pencapaian 1000 jam terbang bagi penerbang Pesawat Tempur Taktis Super Tucano bukanlah sesuatu yang mudah dicapai. Untuk mencapainya penerbang harus mampu selalu profisien dalam setiap melaksanakan tugas terbang, agar misi dapat terlaksana dengan baik, lancar dan aman.

Baca :  Ulang Tahun, Pangdam II/Swj Dapat Kejutan Dari Anggota

Lettu Pnb Satrio “Volans” Gangsar Budiarto, merupakan Penerbang Tucano ke-28, dalam  kesehariannya menjabat sebagai Kasubsilat Skadron Udara 21. Penerbang yang berasal dari Bandung tersebut merupakan Lulusan Akademi Angkatan Udara tahun 2014 dan Sekolah Penerbang TNI AU Angkatan ke-89. Ia memulai penugasan sebagai penerbang operasional sejak tahun 2016 dan saat ini merupakan salah satu Element Leader di Skadron Udara 21.

Baca :  Waspada Demam Berdarah, Babinsa Koramil Telanaipura Lakukan Fogging

Artikel ini dikutip dari laman Dispen TNI AU dengan Judul : “Volans” dari Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh Raih 1000 Jam Terbang Pesawat Super Tucano

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Babinsa Koramil 415-06/Pijoan Laksanakan Pengamanan Pawai Obor Menyambut Bulan Suci Ramadhan

Warta TNI

Panglima TNI Tinjau Kesiapan Pengamanan Venue G20 Di Mangrove Tahura dan GWK Cultur Park

Warta TNI

Kedatangan Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa Disambut Seluruh Prajurit Dan PNS Kodam XVII/Cenderawasih

Warta TNI

TNI AL Dipercaya Pimpin Seluruh Kekuatan Maritime Task Force, Gelar Latihan Bersama di Libanon

Warta TNI

Brigjen TNI Jo Sembiring, Kunker Perdana Ke Pos-Pos Satgas Pamtas RI-PNG

Warta TNI

Cek Kesiapan Satgas Satuan Organik Papua Yonif Raider 142/KJ, Ini Pesan Asops Panglima TNI

Warta TNI

Anggota Koramil Telanaipura Bersama Tim Terpadu Tertibkan Pengisian BBM Jenis Solar Di Kota Jambi

Warta TNI

Babinsa Ingatkan Lansia Betapa Pentingnya Posbindu Dalam Menjaga Kesehatan