Babinsa Pasir Panjang Komsos Cegah Tawuran dan Geng Motor Babinsa Koramil 415-07/Pelayangan Perkuat Silaturahmi dengan Tokoh Agama di Kelurahan Tanjung Johor Titik Kecil di Tengah Kobaran Api: Dedikasi Serda Muji Edi Menyalurkan Harapan bagi Tim Pemadam Karhutla Cegah Karhutla, Babinsa Ma Bulian Lakukan Patroli di Kawasan Rawan Karhutla Babinsa Sengeti Hadiri Pawai Pembukaan STQ ke-IX Desa Suko Awin Jaya

Home / Portal Militer

Minggu, 16 Januari 2022 - 09:39 WIB

Wujudkan Kepedulian, Babinsa Koramil Agimuga Bantu Warga Gali Kubur

SRIWIJAYADAILY

Sebagai bentuk kepedulian dan tenggang rasa kepada masyarakat, Babinsa Koramil 1710-06/Agimuga Dpp Serda Heru membantu penggalian kuburan untuk warga yang meninggal dunia, bertempat di Kampung Aramsulki, Distrik Agimuga, Kabupaten Mimika, Sabtu (15/01/2022).

Pada hari tersebut terdapat seorang warga yang meninggal yaitu Alm. Nopela Piligame yang meninggal karena sakit dan akan dimakamkan di pemakaman masyarakat di kampung Aramsulki, Distrik Agimuga, Kabupaten Mimika.

Baca :  Meskipun Masih Berseragam Loreng, Sertu Misfar Tak Ragu Turun ke Sawah Untuk Peningkatan Produksi Padi di Wilayahnya

Saat penggalian dilakukan pihak keluarga masih melaksanakan ibadah duka, selanjutnya Babinsa yang lain pun turut serta dalam kegiatan ibadah tersebut.

Baca :  Prajurit Yonif 144/JY Dibekali Materi Binter untuk Kesiapan Ops Satgas Pamtas RI-PNG 2024

Serda Heru menyampaikan bahwa upaya membantu masyarakat ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa kepada masyarakat yang sedang berduka sekaligus wujud toleransi antar umat beragama di Kampung Aramsulki.

“Koramil 1710-06/Agimuga terus mendampingi masyarakat dalam setiap kegiatan demi terciptanya kemanunggalan TNI dan rakyat,” kata Babinsa.

Baca :  Sukseskan Program Ketahanan Pangan, Dandim 1421/Pangkep Gelar Panen Raya Jagung

Pihak keluarga almarhum pun menyampaikan terima kasih atas bantuan yang diberikan oleh Babinsa.

“Penggalian kuburan bisa berjalan lebih cepat, terima kasih Babinsa yang telah membantu kami dalam suasana duka ini,” kata salah satu keluarga Almarhum. Dikutip melalui keterangan tertulis Pendam XVII/Cenderawasih. (**)

Share :

Baca Juga

Binter

Kodim 0415/Jambi dan Pemerintah Kota Jambi Gelar Pembagian Bendera Merah Putih Sambut HUT RI ke-79

Latihan

Tingkatkan Profesionalisme Penerangan, Puspen TNI Gelar Latfungnispen TA 2024

Portal Militer

Dandim Kuningan Kumpulkan Ribuan Mitra Babinsa

Olahraga

Pangdam XVII/Cenderawasih Ikuti Rapat Pelaksanaan LSN Tahun 2022 Secara Vicon

Portal Militer

Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Upacara Sertijab Danyon Zipur 2/SG

Portal Militer

Wujudkan Generasi Yang Cerdas Dan Berkarakter, Kasdim 0415/Jambi Berikan Dasar Kepemimpinan

Portal Militer

Serda Pudja, Kowad Kodam II/Swj Harumkan TNI AD di Kapolri Cup 2024

Portal Militer

Babinsa Beliung Dukung Program Pemerintah Mewujudkan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat