Kode Berpasangan Lagi di Pilgub Jambi, Inilah Bukti Keakraban Al Haris dan Abdullah Sani 142 Orang Putra Terbaik Bangsa Ikuti Pendidikan Secata Di Rindam II/Swj Navy Fun Run Hardikal Ke-78, Ribuan Runners Jelajahi Kawah Candradimuka TNI AL Bumimoro Dikmata TNI AD 2024, Tempa Ribuan Putra Bangsa Jadi Prajurit Sejati Pangdam II/Swj Ingatkan Para Dansatgas TMMD 120 Agar Anggaran yang di Percayakan ke TNI Harus Dipertanggungjawabkan

Home / Warta TNI

Kamis, 9 Juni 2022 - 08:05 WIB

Persit KCK Cabang XXI Kodim/1708 Melaksanakan Kunjungan Kasih Ke Rumah Warakawuri

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Ketua Persit KCK Cabang XXI Kodim 1708, Ny. Elfin Daniel P. Manalu, dengan didampingi para pengurus Persit melaksanakan kunjungan kasih kepada Warakawuri dengan membagikan bantuan berupa paket sembako yang disalurkan untuk Warakawuri, bertempat di Kampung Fanindi, Distrik Supiori Selatan Kabupaten Supiori, Rabu (08/06/2022).

Ibu Ketua Persit KCK Cabang XXI Kodim 1708, Ny. Elfin Daniel P. Manalu menyampaikan bahwa kegiatan kunjungan kasih yang dilakukan ini merupakan wujud kepedulian Persit KCK Cabang XXI Kodim 1708 kepada Warakawuri yang ada di wilayah Kodim 1708.

Baca :  Pastikan Pemilu Lancar, Dandim 0416/Bute Bersama Instansi Terkait Gelar Rakor Distribusi Logistik di KPU Bungo

“Kami ingin berbagi terhadap sesama guna mempererat serta memelihara hubungan tali silaturahmi terjalin dengan baik,” ucap Ibu Ketua Persit KCK Cabang XXI Kodim 1708, Ny. Elfin Daniel P. Manalu.

Baca :  Panglima TNI dan Kapolri Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Idul Fitri 1445 H Tahun 2024

“Dengan adanya sedikit bantuan dari kami, diharapkan dapat membawa manfaat besar dan memberikan dorongan semangat bagi para warakawuri. Diharapkan bantuan Sembako dan tali asih ini, dapat sedikit membantu meringankan beban perekonomian keluarga,” imbuhnya.

Sementara itu Nyonya Aser Rumbrapuk salah satu Warakawuri yang dikunjungi Ketua dan Pengurus Persit KCK Cabang XXI Kodim 1708, sangat mengapresiasi kegiatan kunjungan tersebut.

Baca :  Tanamkan Wawasan Kebangsaan, Dandim Sarko Beri Kuliah Umum Kepada Mahasiswa STAI Darul Ulum Sarolangun

“Saya merasa senang karena masih dikunjungi dan diperhatikan Ketua Persit KCK Cabang XXI Kodim 1708 beserta pengurus.
Saya ucapkan terima kasih kepada Ibu Ketua Persit dan juga para pengurus, atas perhatian yang diberikan kepada keluarga kami,” kata Ny. Aser Rumbrapuk salah satu Warakawuri. (Pendam XVII/Cenderawasih).

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Satgas Yonif Raider 200/BN Gelar Pengobatan Dan Pangkas Rambut Gratis

Warta TNI

Dandim 1703/Deiyai Bersama Forkopimda Kabupaten Paniai Resmikan Kampung Pancasila

Warta TNI

Hujan Deras Bukan Halangan Bagi Prajurit Kodam II/Swj Melaksanakan Upacara Hari Pahlawan

Warta TNI

Diiringi Lagu Nasional, Ksatria Tengkorak bersama Brimob Damai Cartenz Borong Hasil Bumi Masyarakat Intan Jaya

Warta TNI

Pangdam II/Swj Dampingi Panglima TNI Dan Kapolri Tinjau Arus Mudik Di Bakauheni

Warta TNI

Kodam I/Bukit Barisan Raih Predikat Juara Umum MTQN TNI AD Tahun 2022

Warta TNI

Personel Satgas 711/Raksatama Berikan Bantuan Al-Quran Di Masjid Perbatasan

Warta TNI

Selamatkan Generasi Muda Dari Bahaya Penyebaran Radikalisme, Kasal Bagikan Aplikasi Sistem Informasi Gratis