Dari Kampung Ivi Hamad, Merauke, TNI AD Dukung Ketahanan Pangan Antisipasi Darurat Pangan Nasional, Korem 081/DSJ Targetkan 1800 Hektar Tanaman Padi dan Jagung Rabinniscab Komlek TNI AD, Kapushubad : Lakukan Inovasi dan Kreatifitas Untuk Majukan Satuan dan Profesionalitas Prajurit Direktur Keuangan TNI AD Pimpin Rabinniscab Keuangan TNI AD Tahun 2024 Peringatan 61 Tahun Integrasi Papua, Satgas Yonif 122/TS Bersama Pemda Rekor Muri Pembentangan Bendera Merah Putih Terpanjang

Home / Warta TNI

Rabu, 14 September 2022 - 07:57 WIB

Berbalas Pantun, Harmonisasi Silaturahmi Kasad dengan Gubernur Riau

Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman (kanan) dan Gubernur Riau Drs. H. Syamsuar, M.Si (kiri),/ FOTO : DISPENAD

Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman (kanan) dan Gubernur Riau Drs. H. Syamsuar, M.Si (kiri),/ FOTO : DISPENAD

SRIWIJAYADAILY.CO.ID, JAKARTA – “Petang hari mencari kurau. Banyak didapat di perairan Dumai, senang hati berkunjung ke Riau, Masyarakatnya santun, rukun dan damai”.

Lantunan bait pantun mengawali sambutan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman saat menghadiri acara ramah tamah dengan Gubernur Riau serta Forkopimda Provinsi Riau yang digelar di Kantor Gubernur Riau, Pekanbaru, Selasa (13/9/2022).

Baca :  Memasuki Awal Ramadhan, Babinsa Koramil 12/Pasar Pantau Perkembangan Harga Sembako di Pasar

Dalam sambutannya, Kasad menyampaikan terima kasih kepada seluruh komponen masyarakat Riau yang telah menjaga keharmonisan dan kedamaian dalam kehidupan bermasyarakat.

“Saya merasa senang dan bangga, kehidupan bermasyarakat di Provinsi Riau yang saling menghormati dan menghargai hingga terbangun kehidupan masyarakat yang harmonis dan damai. Kondisi ini yang harus selalu kita jaga, agar pembangunan di negara yang kita cintai ini dapat berjalan dengan baik, ” ungkap Kasad.

Baca :  Tiga Unsur Laut Dikerahkan Dalam Pengamanan Arus Mudik Hari Raya Idul Fitri 1445 H Di Perairan Selat Bali

Pada kesempatan yang sama, Gubernur Riau Drs. H. Syamsuar, M.Si, menyampaikan ungkapan terima kasih serta kebanggaannya atas kunjungan Kasad di daerahnya.

Gubernur menyampaikan, stabilitas keamanan di wilayah Provinsi Riau tidak lepas dari sinergitas hubungan antara pemerintah daerah dengan seluruh aparat TNI dan Polri dalam menjaga kebersamaan dan kerukunan masyarakat.

Baca :  Blusukan Hingga ke Dusun, Kadispenad Cek Pelaksanaan TMMD di Bantul

“Membuat anyaman dari jerami, Indah tersusun di tepi perigi, Malam ini kita bersilaturahmi, Membangun sinergi majukan negeri,” Sebait pantun menjadi penutup sambutan Kasad. (Dispenad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Datangi Rumah Duka, Dandim 0416/Bute dan Kapolres Terkesan Aksi Heroik Ridwan Meninggal Usai Menolong Dua Anak Hanyut

Warta TNI

Ketua Persit KCK Cabang XI Seskoad Ny Yani Anton Nugroho Pimpin Pemberian Vitamin A Kepada Balita Di lingkungan Seskoad

Warta TNI

Kasad Ungkap Kunci Keberhasilan Hadapi Ancaman di Puncak Peringatan Hari Juang TNI AD

Warta TNI

KKB Tebar Teror, Warga Sugapa Mengungsi Di Areal Pos TNI

Warta TNI

Ketua Persit KCK Koorcabrem 042 Gelar Pertemuan Gunakan Zoom Meeting

Warta TNI

Dandim 0416/Bute Bersama Kapolres Hadiri Peringatan Hari Disabilitas Internasional di SLB Muarabungo

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Tinjau Karbak Kodim Jambi Di Pasar Angso Duo

Warta TNI

Babinsa Paal Merah Monitoring Penyaluran Bantuan Pangan CBP