Tutup Apel Dansat 2024, TNI AD Lepas Tukik dan Burung ke Alam Liar Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan

Home / Warta TNI

Selasa, 31 Januari 2023 - 08:42 WIB

Aksi Cepat Tanggap Satgas Yonif Raider 321/GT Bersihkan Akses Jalan Akibat Longsor

Aksi Cepat Tanggap Satgas Yonif Raider 321/GT Bersihkan Akses Jalan Akibat Longsor

Aksi Cepat Tanggap Satgas Yonif Raider 321/GT Bersihkan Akses Jalan Akibat Longsor

SRIWIJAYADAILY, Nduga, – Bersama Masyarakat Satgas Yonif Raider 321/GT/13/1 Kostrad melaksanakan pembersihan akses jalan utama di Distrik Dal, Kabupaten Nduga, Papua.

Curah hujan yang tinggi mengakibatkan sebagian jalan utama amblas terguyur hujan sehingga membuat warga kesulitan untuk pergi berkebun akibat longsor yang menutup jalan utama.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Yonif Raider 321/GT/13/1 Kostrad Letkol Inf Ricky J. Wuwung, S.Sos., M.I.P., dalam rilis tertulisnya di Distrik Mbua, Kabupaten Nduga, Papua (29/01/23).

Baca :  Danrindam II/Swj Tinjau Latihan Berganda Siswa Secaba TNI AD Di Puntang Lahat

“Kegiatan tersebut merupakan sikap dan bentuk kesiapsiagaan personel Satgas Yonif Raider 321/GT/13/1 Kostrad di daerah penugasan yang merupakan bentuk implementasi dari 8 wajib TNI “Mengatasi kesulitan rakyat di sekelilingnya”.

Mengingat akhir-akhir ini curah hujan semakin tinggi, kemungkinan untuk terjadinya bencana tidak dapat diprediksi sehingga bahu-membahu dan gotong royong adalah sikap yang baik guna memperbaiki dan untuk pencegahan dini,” tutur Dansatgas.

Baca :  Bersama Pj Bupati dan Forkopimda, Pabung Muaro Jambi Mengikuti Kegiatan Safari Ramadhan

Ditempat terpisah, Danpos Dal Lettu Inf Fachri Toisutta, mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan upaya personel Satgas guna mengembalikan aktifitas masyarakat seperti semula sehingga kegiatan berjalan dengan lancar.

Baca :  Asah Kemampuan, Personel Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J Latihan Menembak

Sementara itu, Bapak Electus (43) salah satu masyarakat di Distrik Dal mengatakan bahwa

“Jalan ke kebun kami rusak, tapi Bapak TNI cepat sekali bantu kami perbaiki itu jalan. Terima Kasih Bapak TNI kami punya jalan sekarang sudah bisa pakai ke kebun,” pungkas Electus.

Sumber : Pen Satgas Yonif Raider 321/GT

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Atlet Karate Yonif 143/TWEJ Ukir Prestasi Di Kejurda Shokaido

Warta TNI

Satgas Yonif RK 115/ML Melaksanakan Pembinaan Terhadap Pemuda Kampung Kulirik Melalui Kegiatan Olahraga Voli

Warta TNI

1.700 Atlet Taekwondo Ikuti Kejuaraan Mok’s Taekwondo Championship 4 Pangdam II/Sriwijaya 2023

Warta TNI

Berantas Malaria Satgas Yonif 143/TWEJ Lakukan Fogging Di Pedalaman Papua

Warta TNI

Beri Akses Kesejahteraan Di Papua, Satgas Pamtas Yonif 711/Rks Bantu Bangun Jembatan

Warta TNI

Pangdam II/Swj Tekankan Tidak Ada Pelanggaran dan Jaga Netralitas TNI

Warta TNI

Kodim 0415/Jambi Siap Rekrutmen Komponen Cadangan

Warta TNI

Pimpin Sertijab Pati TNI AD, Kasad Inginkan Seorang Pemimpin Punya Rasa Memiliki