Kolonel Eko Pristiono Membuka Secara Resmi Kejuaraan Dandim Cup Sumatra Drag Wars 2024 Pisah Sambut Dandim 0415/Jambi, Pj Walikota Jambi Apresiasi Kolaborasi Kolonel Eko Pristiono Dukung Program Ketahanan Pangan, Yonarmed 12 Kostrad Budidaya Ikan Lele TOB Berberati Kembali Mendapat Apresiasi Dari Tim COE Sinyal PAN Bersama Gerindra di Pilgub Jambi 2024, Zulhas Titip Al Haris ke Prabowo

Home / Warta TNI

Minggu, 28 April 2024 - 06:59 WIB

Babinsa Ampel Hadiri Tradisi Grebeg Air Bersih

SRIWIJAYADAILY BOYOLALI – Tradisi adat merupakan identitas suatu wilayah sebagai wujud keberagaman budaya yang di miliki masyarakat.

Tradisi Gumbregan bersih air biasa digelar setiap tahunnya oleh masyarakat Desa Selodoko Kecamatan Ampel Kabupaten Boyolal dengan beberapa rangkaian kegiatan. Dari mulai kerja bakti di sekitar lingkungan dan ditutup dengan doa bersama, Sabtu (27/04/24)

Baca :  Siapkan Mahasiswa Tangguh, Kodim Jambi Gelar Program Kodam Masuk Kampus

Babinsa Koramil 05/Ampel Kodim 0724/Boyolali Serka Sodikin mengatakan kegiatan ini merupakan upacara adat yang melambangkan rasa syukur umat manusia kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rezeki melalui air yang merupakan sumber kehidupan dan segala bentuk hasil bumi.

Tradisi sedekah bumi di Desa Selodoko ini merupakan salah satu desa yang masih memegang teguh dan melestarikan budaya-budaya nenek moyang para leluhur. Acara perayaan Sedekah Bumi ini memiliki perbedaan yaitu adanya acara Doa bersama yang mana menyandingkan antara perayaan kebudayaan dengan acara keagamaan yang keduanya dikemas dalam harmonisasi keislaman dengan mengadakan doa bersama.

Baca :  Kodam II/Swj Kirim 3 Atlet Ikuti Kejurnas Karate Piala Pangdivif 2/Kostrad

Babinsa akan mendukung penuh kegiatan sedekah bumi yang merupakan tradisi kearifan lokal yang harus tetap dipertahankan di masa modern seperti saat ini.

Baca :  Blak-blakan, Kolonel Debok Jadi Duta Vasektomi

“Kami sangat berterima kasih kepada para tokoh masyarakat dan para sesepuh desa masih bisa mempertahankan adat istiadat yang masih diteruskan dan dikenalkan kepada penerus muda di Desa Selodoko,” tutur Babinsa. (Agus Kemplu)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Uji Fungsi Scuba Open dalam rangka Tingkatkan Kesiapan Operasi

Warta TNI

Hasil Panen Melimpah, Satgas Yonif 143/TWEJ Syukuran Bersama Warga Kiwirok

Warta TNI

Peduli Terhadap Gizi Anak, Kodim OKU Gelar Program Dapur Masuk Sekolah 

Warta TNI

Pangdam II/Swj Ingatkan Para Dansatgas TMMD 120 Agar Anggaran yang di Percayakan ke TNI Harus Dipertanggungjawabkan

Warta TNI

Prajurit Kodim 0415/Jambi Bersihkan Masjid Seribu Tiang

Warta TNI

Satgas Citarum Harum Sektor 4 Lestarikan Budaya Gotong Royong

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Hadiri Apel Nyata Peningkatan Tertib Berlalu Lintas

Warta TNI

Danrem 042/Gapu Ikuti Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Satria Bhakti