Halal Bihalal Ala Pendam II/Swj Dengan Disperkim Sumsel Uji Kemampuan Fisik dan Mental Siswa Diktukba, Dodik Secaba Gelar Latihan Lintas Medan Kaajendam II/Swj Pimpin Acara Tradisi Korps Raport Masuk & Pindah Satuan Kodim 0416/Bute Gelar Latihan Simulasi Penanggulangan Bencana Banjir Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan

Home / Warta TNI

Minggu, 19 Februari 2023 - 17:42 WIB

3000 Paket Bansos Dari Kasad Bagi Warga Terdampak Gempa Cianjur

Penyerahan bantuan sosial Kasad diserahkan Aster Kasad, Mayjen TNI Mochammad Hasan secara simbolis kepada perwakilan warga di Aula Markas Batalyon Infanteri Raider 300/Brajawijaya, Cianjur, Jawa Barat, Minggu (19/2/2023)./ DISPENAD

Penyerahan bantuan sosial Kasad diserahkan Aster Kasad, Mayjen TNI Mochammad Hasan secara simbolis kepada perwakilan warga di Aula Markas Batalyon Infanteri Raider 300/Brajawijaya, Cianjur, Jawa Barat, Minggu (19/2/2023)./ DISPENAD

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Sebanyak 3000 paket bantuan sosial dari Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dr. Dudung Abdurachman diberikan kepada para warga terdampak gempa bumi Cianjur.

Penyerahan bantuan sosial Kasad tersebut diserahkan Asisten Teritorial (Aster) Kasad, Mayjen TNI Mochammad Hasan secara simbolis kepada perwakilan warga dan disaksikan Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kunto Arif Wibowo serta Bupati Cianjur Herman Suherman di Aula Markas Batalyon Infanteri Raider 300/Brajawijaya, Cianjur, Jawa Barat, Minggu (19/2/2023).

Baca :  Peringati HUT Ke-71, Prajurit Yonif 142/KJ Gelar Syukuran dan Doa Bersama

Di hadapan para warga penerima bansos, Aster Kasad menyampaikan bahwa bantuan sosial tersebut merupakan bentuk perhatian dan kepedulian TNI Angkatan Darat kepada warga Cianjur yang terdampak bencana gempa bumi beberapa waktu lalu.

Baca :  Peduli Kesehatan Masyarakat, Kodam II/Swj Gelar Pengobatan dan Sunatan Gratis

Aster juga menyampaikan pesan Kasad bahwa TNI Angkatan Darat sangat mencintai rakyat karena TNI Angkatan Darat bagian dari rakyat. Lebih lanjut dikatakan kepada masyarakat untuk tidak ragu menyampaikan berbagai permasalahan yang dihadapi kepada Angkatan Darat.

Baca :  Ribuan Warga Hadiri Halal Bihalal Dikediaman Bakal Calon Walikota Jambi Budi Setiawan

“Jadi pada kesempatan ini, tolong disampaikan kepada keluarga, bapak-bapak dan ibu-ibu, bisa menyampaikan kepada kami, TNI khususnya TNI Angkatan Darat akan membantu,” tegas Aster Kasad. (Dispenad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Ini Pesan Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa Saat Memimpin Sertijab Pejabat Kodam XVII/Cenderawasih

Warta TNI

Manfaatkan Sungai-Sungai Besar, TNI AD – Kementan Bersinergi Wujudkan Hanpangan

Warta TNI

Masuk Dapur Warga, Babinsa Berbagi Rejeki dan Pererat Silaturahmi

Warta TNI

Taklimat AKhir Tim Pengawas Current Audit Itdam II/Swj di Rindam Sriwijaya

Warta TNI

Babinsa Kodim Bute Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Pendampingan Kepada Petani Cabe

Warta TNI

Anggota Koramil 413-06/Sungailiat Latih PNS Di Kejari Bangka Cara Baris Berbaris

Warta TNI

Kodim 0415/Jambi Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW

Warta TNI

Kapolda Jambi Berikan Piagam Penghargaan Kepada Pj Bupati Muaro Jambi dan Bupati Tanjabbar