Antisipasi Darurat Pangan Nasional, Korem 081/DSJ Targetkan 1800 Hektar Tanaman Padi dan Jagung Rabinniscab Komlek TNI AD, Kapushubad : Lakukan Inovasi dan Kreatifitas Untuk Majukan Satuan dan Profesionalitas Prajurit Direktur Keuangan TNI AD Pimpin Rabinniscab Keuangan TNI AD Tahun 2024 Peringatan 61 Tahun Integrasi Papua, Satgas Yonif 122/TS Bersama Pemda Rekor Muri Pembentangan Bendera Merah Putih Terpanjang Budi dan Fadhil Bertemu…

Home / Warta TNI

Rabu, 22 Februari 2023 - 12:29 WIB

Babinsa Koramil 05/Idr Dampingi Imunisasi Di Wilayah Desa Binaan

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Babinsa Koramil 05/Idr Kodim 0104/Aceh Timur Serda Gunawan melaksanakan pendampingan kegiatan dan Sukseskan Imunisasi Nasional (SUB PIN ) Polio bersama Camat Idi Rayeuk Bapak Hasbi SE dan kepala Puskesmas Idi Rayeuk Muhammad Amiin di Desa Tanoh Anoa Kecamatan, Idi Rayeuk Kabupaten, Aceh Timur Selasa (21/02/2023).

Baca :  Hadiri Peresmian Pasar Mambo, Kasdim 0417/Kerinci : Semoga Warga Bisa Nikmati Kuliner Buka Puasa

Babinsa ikut serta mendampingi Petugas SUB PIN Polio Puskesmas dalam melaksanakan imunisasi Polio bagi anak 0-12 tahun, dalam rangka mendukung suksesnya Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio, sebagai upaya guna mendukung program PIN Nasional,

Pelaksanaan pemberian imunisasi dilakukan di wilayah Kecamatan Idi Rayeuk, pendampingan yang kami lakukan ini merupakan sebagian tugas kewilayahan yang harus dilakukan seorang Babinsa, dengan harapan mampu memberikan dukungan moril terhadap anak dan orang tua agar tidak takut terhadap suntikan imunisasi,“ujarnya Serda Gunawan

Baca :  Selain Sebar Hoax, KKB Berbaur Dengan Masyarakat Sebagai Tameng

Serda Gunawan mengatakan, Kegiatan yang dilaksanakan ini sebagai bentuk kepedulian Babinsa selaku aparat Teritorial terhadap masyarakat diwilayah binaan, khususnya bagi kesehatan anak.

Baca :  Kodim 0415/Jambi Terima Manfaat dari Program BRI Peduli

“Ia juga mengimbau kepada orang tua yang mempunyai Balita untuk ikut menyukseskan program imunisasi polio dengan membawa anaknya ke Puskesmas guna mendapatkan imunisasi,Kepada orang tua dan petugas puskesmas sebagai penggerak kesehatan di wilayah untuk betul-betul membantu dalam menyukseskan kegiatan ini,”jelasnya. **

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Cek Kesiapan Pelabuhan Merak

Warta TNI

Pimpin Upacara Bendera 17-an, Danrem 042/Gapu Bacakan Amanat Panglima TNI

Warta TNI

Dandim 0605/Subang Bersama Unsur Forkopimda, Tinjau Lokasi Banjir Dan Berikan Bantuan Kemanuasiaan

Warta TNI

Satgas Yonif 143/TWEJ Peduli, Bagikan Pakaian Layak Pakai Kepada Warga Pedalaman Papua

Warta TNI

KN. Tanjung Datu-301 Bertolak Antar Bansos ke Pulau Serasan

Warta TNI

Danrem 143/HO : Jaga Kekompakan dan Pererat Tali Silahturahmi Dimanapun Kita Bertugas

Warta TNI

Antisipasi Darurat Pangan Nasional, Korem 081/DSJ Targetkan 1800 Hektar Tanaman Padi dan Jagung

Warta TNI

Keluarga Besar Korem 042/Gapu Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an 1444 H