Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB Ajak Murid Sekolah Wujudkan Mimpi Dan Cita-Cita Satgas Yonif 122/TS Percepat Pembangunan Gereja di Daerah Perbatasan Bersama Warga  Pasukan TNI Polri Gerak Cepat Lakukan Evakuasi Korban OPM Babinsa Komsos Sembari Berbagi Ilmu Cara Beternak Ayam Peduli Terhadap Masyarakat, Satgas Yonif 721/Makkasau Berikan Bantuan Pakaian Untuk Anak-anak Distrik Kanggime

Home / Warta TNI

Kamis, 16 Maret 2023 - 17:13 WIB

Jelang Ramadhan, Kodiklatad Gelar Bazzar Murah

Kodiklatad Gelar Bazzar Murah (Foto. Pen Kodiklatad)

Kodiklatad Gelar Bazzar Murah (Foto. Pen Kodiklatad)

SRIWIJAYADAILY.CO.ID – Dalam rangka menyambut datangnya bulan Ramadhan 1444 H TA. 2023. Dankodiklatad, Letjen TNI Arif Rahman, M.A. resmi membuka Bazar murah dalam menyambut bulan suci Ramadhan yang diperuntukkan bagi seluruh prajurit dan PNS Kodiklatad serta masyarakat kota Bandung, bertempat di Lapangan Makodiklatad. Kamis(16/3/2023)

Kegiatan bazar itu diawali dengan senam SKJ 88 dan Senam Medle yang diikuti oleh Dankodiklatad bersama Ketua Persit KCK PG Kodiklatad didampingi PJU Kodiklatad. Serta diikuti Pimpinan Kanca BRI Naripan, Bank Woori Saudara Bandung, BJB Bandung, Mandiri Bandung atau yang mewakili, Kabulog Bandung, Kepala RRI Bandung, GM Hotel Arrion Suite Bandung, Ketua Kormi Jabar dan peserta yang hadir sebanyak 2000an orang.

Baca :  Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, Kodim 0416/Bute Bersama Lions Club Cosmos Bungo Gelar Baksos Di Desa Bedaro

Selanjutnya, setelah kegiatan senam bersama selesai, Dankodiklatad resmi membuka Bazar murah untuk seluruh pengunjung Bazar.

Baca :  Perwira Muda TNI AD Persembahkan Perspektif Indonesia dalam Diskusi Panel Isu Strategis Kawasan Asia Tenggara di Seskoad Amerika Serikat

Dalam sambutannya Dankodiklatad mengapresiasi kegiatan positif ini yang bekerja sama dengan beberapa instansi terkait untuk mengadakan gelar pasar murah.

“Saya selaku Komandan Kodiklatad mengucapkan selamat berbelanja kepada para pengunjung sekalian yang menghadiri acara ini. Kepada Ketua Penyelenggara, sponsor serta seluruh pendukung yang terlibat dalam penyiapan acara ini saya ucapkan terima kasih. Semoga kerja sama ini dapat terus terjalin di masa yang akan datang,”ucapnya.

Baca :  Keluarga Besar Yonif 142/KJ Rayakan Hari Raya Idul Fitri Dan Halal Bihalal

Pengunjung yang hadir begitu antusias dan bersemangat. Rangkaian kegiatan bazar itu diakhiri dengan pembagian banyak doorprize, dengan hadiah utama Sepeda, TV dan Kulkas yang dipersembahkan para sponsor yang berpartisipasi dalam kegiatan Bazar tersebut. (Penerangan Kodiklatad)

Share :

Baca Juga

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Apel Gelar Pasukan Pam VVIP Kunker Presiden RI Di Wilayah Sumsel

Warta TNI

Sambut Nataru, Danrem 045/Gaya Anjangsana Ke Panti Jompo dan Panti Asuhan

Warta TNI

Menyatu Dengan Masyarakat Tolikara, Satgas Yonif Raider 142/KJ Hadiri Acara Pernikahan Dan Prosesi Adat Bakar Batu

Warta TNI

Peta Dunia Membawa Keakraban Siswa Bersama Satgas TNI 142/KJ

Warta TNI

Persit KCK Koorcab Rem 042 PD II Sriwijaya Gelar Lomba Agustusan

Warta TNI

Pabungdim Muaro Jambi Hadiri Penyelenggaraan Musrenbang RKPD 2025

Warta TNI

Pangdam II/Sriwijaya Pimpin Upacara Peringatan Hari Juang Infanteri TNI AD Ke-75 Tahun 2023

Warta TNI

Dandim 0416/Bute Tinjau Serbuan Vaksinasi Booster Di Tebo Ulu